Hujan Deras Mengakibatkan Tanah Longsor Timpa di Desa Sepang

Selasa, 9 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Hujan lebat mengguyur Desa Sepang yang mengakibatkan tanah longsor yang menimpa sebuah rumah dan Pelinggih/Sanggah (pura keluarga) milik menggdi Banjar/Ds Sepang Kec. Busungbiu.

Berdasarkan pantauan dilokasi kejadian Bencana alam berupa tanah longsor yg menimpa dua buah pelinggih (sanggah) & sebuah rumah tempat tinggal milik Bpk Nyoman Pineh (68) terjadi pada hari Minggu (7/1/2018 ) sekira pkl 15.00 wita.

Baca Juga:  Menjelang HUT Korem, BG Junction Banjir Darah

“Saya bersama istri dan anak sedang berada di dlm rumah, saat itu hujan turin sangat deras, kemudian tiba-tiba tanah tebing yang ada di belakang rumah longsor, menimpa pelinggih dan rumah”, ujar Nyoman Pineh saat ditemui dilokasi kejadian.

Baca Juga:  Mewujudkan Kebersamaan Dengan Masyarakat Dengan Berdialog Langsung

Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H.,yang datang meninjau lokasi mengatakan bahwa “Longsor terjadi kemarin sore, disebabkan oleh hujan lebat ditambah struktur tanah tebing yang labil yang mengakibatkan tembok dan atap rumah warga retak dan pelinggih /tempat sebahnya bergeser karena dorongan tanah”,ujar kapolsek saat fitemui dilokasi kegiatan,Senin (8/1)

Baca Juga:  Kunjungi Warga Masyarakat Bhabinkamtibmas Desa Bukti Sampaikan Pesan - Pesan Kamtibmas

Beruntung, kata Kapolsek AKP I Nengah Muliadi, S.H., dalam kejadian tersebut tidak ada korban jiwa. Sedangkan untuk kerugian material sendiri diperkirakan sebesar 4 juta rupiah.(Ryu)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru