Tatap Muka Dengan Linmas Dalam Menjaga Kamtibmas Pada Malam Tahun Baru 2018

Senin, 1 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com –  Anggota Bhabinkamtibmas Pejarakan Polsek Gerokgak, jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Wayan Sudarma melaksanakan giat pengamanan malam tahun baru dan sekaligus melaksanakan tatap muka dan pembinaan anggota linmas yang sedang melaksanakan pengamanan malam tahun baru, Minggu (31/12/2017).

Bhabinkamtibmas, bersama Kepala Desa dan Babinsa melaksanakan pembinaan dan penyuluhan kepada anggota Linmas tentang keamanan lingkungan.sebelum pelaksanaan pengamanan malam tahun baru.

Baca Juga:  SPRI : BPK RI Tidak Pernah Gunakan Verifikasi Media Dewan Pers,detikkasus.com

Kegiatan binluh yang dilaksanakan bertujuan untuk meningkatkan peran serta masyarakat dalam menjaga keamanan di lingkungan khususnya pada malam hari dengan cara melakukan ronda malam dan poskamling untuk meniadakan kejadian kejahatan yang terjadi di masyarakat serta adanya sinergitas dalam menjaga kamtibmas

Pada kesempatan tersebut bhabinkamtibmas menyampaikan pesan pesan kamtibmas kepada anggota linmas.

Baca Juga:  Ikuti Upacara HUT ke-75 RI, Kapolsek Harjo : Semoga Kalitidu Aman dan Sejuk.

Bhabinkamtibmas mengajak linmas sebagai keamanan desa dapat memberikan ketertiban dan kenyamanan warga masyarakat desa setempat. Dalam melaksanakan tugas selalu waspada, peka dan tanggap terhadap setiap melihat dan mendengar, untuk mencegah gangguan kamtibmas.

“Kami ajak Linmas agar lebih peka terhadap situasi kamtibmas di desa, jika ada informasi segera hubungi pihak Kepolisian agar dapat cegah hal yang tidak diinginkan.”, ujar Aiptu Wayan Sudarma.

Baca Juga:  Antusias Masyarakat Kedungpring dalam mengikuti penyuluhan Program KB Kesehatan dari TNI

Kegiatan sambang dan tatap muka ini untuk menciptakan wilayah desa binaan aman dan nyaman serta mendekatkan diri dengan masyarakat.

Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada saat dikonfirmasi menyampaikan, Bhabinkamtibmas bertatap muka dengan anggota linmas untuk meningkat peran serta masyarakat dalam menjaga kamtibmas di lingkungannya”, jelas Kapolsek.(Ryu)

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB