Kapolres Buleleng Melaksanakan Silahturahmi Dengan Forum Kerukunan Umat Beragama(FKUB) Buleleng

Sabtu, 23 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali-Polres Buleleng , detikkasus.com – Pada hari ini Sabtu tanggal 23 Desember 2017 Pukul 13.00 Wita, yang bertempat di Rumah makan Beatrix jalan Udayana Singaraja Kapolres Buleleng AKBP SURATNO .S.I.K telah melaksanakan giat silahturahmi dengan pengurus FKUB(forum kerukunan umat beragama) Kabupaten Buleleng yang berkaitan dengan perkembangan situasi permasalahan2 Kasus Wantilan yang dijadikan tempat Ibadah umat Kristen di Dusun Bingin Banjah Desa Temukus Kecamatan Banjar Kabupaten Buleleng ,serta penyelesaian kasus pembangunan Wihara di Desa Bontihing Kecamatan Kubutambahan Kabupaten Buleleng.

Hadir dalam acara dimaksud :
-Waka Polres Buleleng KOMPOL RONNY RIANTOKO,S.I.K,M.M,
-Kasat Intelkam Polres Buleleng AKP MD PATRA S.Sos.
-Kapolsek Banjar KOMPOL I NYOMAN SURITA, SH, MM
-Kapolsek Kubutambahan AKP KOMANG SURA MARYANTIKA,
-Ketua FKUB Kabupaten Buleleng DEWA NYOMAN SUARDANA
-Wakil Ketua FKUB Kabupaten Buleleng H. ABDURAHMAN SAID LC, -Ketua Walubi Kabupaten Buleleng WIHARTA HARIJA Kabupaten Buleleng,
-Skretaris FKUB Kabupaten Buleleng H. HIDAYAT ABAS,
-Ketua Paroki Gerja Santo Paulus Singaraja, serta Kasubbid Idiologi Wasbang Kesbangpol Kabupaten Buleleng DUDI SUMARDIANA.

Baca Juga:  Giat Piodalan Di Pura Bukit Alapsari, Bhabinkamtibmas Jinengdalem Lakukan Pam 

Acara diawali dengan perkenalan dari masing masing peserta kepada Kapolres Buleleng. Dalam kesempatan dimaksud selanjutnya Ketua FKUB Buleleng meminta petunjuk lebih lanjut dari Kapolres Buleleng

Selanjutnya setelah selesai perkenalan Kapolres Buleleng memberikan sambutan yang pada intinya ucapan terimakasih dan merupakan kehormatan bisa diundang dalam acara FKUB dimaksud, dan juga Kapolres Buleleng sangat terkesan dengan kegiatan ini yang sangat luar biasa di tingkat pimpinan tokoh- tokoh Umat dalam FKUB. Diharapkan kepada pimpinan/ pengurus FKUB memberikan pemahaman tentang aturan dan undang-undang serta menyerap aspirasi di bawah sesuai dengan levelnya masing-masing. Diharapkan adanya soliditas seperti saat ini. Situasi Kamtibmas Kabupaten Buleleng dalam keadaan kondusif serta beberapa isu-isu yang yang berkembang dalam masyarakat antara lain Permasalahan yang muncul di Kubutambahan Desa bontihing terkait dengan pembangunan Wisma salah satu Wihara yang dimungkinkan akibat dari isu politik yang saat ini berkembang. Terkait dengan permasalahan di daerah temukus kami dari kepolisian tidak melarang masyarakat untuk melakukan ibadah karena itu hak-hak asasi manusia. Diharapkan Dalam menyikapi permasalahan di Temukus jangan sampai Negara kalah dengan 25 orang yang melakukan kegiatan ibadah sesuai tidak sesuai dengan tempatnya.

Baca Juga:  Pembangunan SMPN 2 Panongan Tampil Beda

Untuk mengamankan jalannya giat dimaksud, Polres Buleleng menurunkan sebanyak 2 Personil Sat Intelkam Polres Buleleng selaku Pam Tup dan 1 Personil Paminal Si Propam selaku Pampers,

Baca Juga:  AP2 Sultra Minta Maaf ke Kadishub Sultra, Terkait Laporannya ke Kejati Sultra

Kegiatan berlangsung dengan aman,tertib dan lancar serta berakhir pukul 14.40 Wita.(Ryu)

Berita Terkait

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.
Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 17:10 WIB

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB