Babinsa 0811-Parengan Ikuti Simulasi Penanggulangan Kebakaran

Kamis, 30 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NO: PR / 4258 / XI / PENREM / 2017

TUBAN, detikkasus.com – Dalam upaya keselamatan pasien (pasien savety) Puskesmas Parengan menyelenggarakan simulasi penanggulangan kebakaran yang melibatkan Babinsa Serda Kahar dan Babin kamtibmas pada hari Rabu tanggal 29/11/17 Kegiatan yang bekerja sama dengan UPT Pemadam Kekakaran Wilayah Tuban ini berjalan dengan Lancar dan tidak menimbulkan kepanikan bagi pasien dan keluarga karena sebelumnya sudah ada sosialisasi.

Adanya kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui dan mengukur seberapa cepat tanggap Puskesmas Parengan dalam menghadapi bencana kebakaran tutur Dr. prih untari selaku Kepala Puskesmas parengan juga menghitung waktu respon mobil damkar menuju ke Puskesmas parengan.

Baca Juga:  Bhabin Sidetapa Kunjungi Warga Sampaikan Pesan Kamtibmas

Dalam jeda waktu tunggu, Tim Puskesmas Parengan berupaya untuk bisa memadamkan api yang diharapkan dapat meminimalkan kerugian baik material maupun non material, meminimalkan korban jiwa dan yang diharapkan tidak ada korban satupun”.

Simulasi Kebakaran yang terjadi dimulai dari ruang Apotek, kemudian kepala Ruang menghubungi bagian informasi dan ketua TIM K3. Selanjutnya dilakukan evakuasi oleh TIM K3 Puskesmas Parengan dengan menyelamatkan dan memindahkan pasien, dokumen-dokumen dan sarana kesehatan ke tempat yang aman. Tim K3 bersama seluruh karyawan berupaya memadamkan api dan kewalahan sehingga menghubungi Pemadam Kebakaran 0356321016. Setelah Mobil datang dan terjalin kerja sama yang baik dengan Tim Puskesmas sehingga kebakaran dapat di padamkan tanpa ada korban.

Baca Juga:  Awali Pagi Dengan Melayani Aktifitas Warga, Personil Polsek Seririt Kembali Turun Kejalan

Sementara Kepala UPT Pemadam Kebakaran BPBD Tuban, Kasi pencegahan Masduki menyampaikan sangat pentingnya kegiatan ini, Karena Puskesmas berfokus pada pelayanan pasien maka faktor keselamatan sangat di utamakan. “Peningkatan ketrampilan kepada karyawan-karyawati khususnya untuk masalah penanganan kebakaran secara dini sehingga siap apabila terjadi musibah, minimal sudah siap untuk penanggulangan bencana.

Untuk tim yang di turunkan dalam simulasi, adalah tim evakuasi dan penanganan kebakaran, seolah-olah tim Puskesmas kewalahan dan memanggil Damkar Kabupaten Tuban. Harapan berikutnya untuk selalu ditingkatkan, karena kebakaran tidak tahu, kapan saja dimana saja. dan mudah-mudahan tidak terjadi di Puskesmas Parengan. Jika terjadi kebakaran silahkan menghubungi call center kebakaran di nomer 0356321061 dan Gratis, Pungkasnya.

Baca Juga:  Piala Dunia di Indonesia, FKPRM Ajukan Kerjasama Media Partner Publikasi Kepada Kemenpora

Tanggapan Peserta kegiatan simulasi sangat antusias. “mereka mendapatkan ilmu dan ketrampilan tentang penggunaan alat pemadam kebakaran ringan (ampar) dan dalam menangani kebakaran tidak perlu panik namun harus sigap, cepat dan mengutamakan keamanan. (Penrem 082/CPYJ ).

Authentifikasi :
Kapenrem 082/CPYJ, Mayor Caj (K) Candra Yuniarti, S.S

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru