Pawas Berikan Arahan Kepada Petugas Jaga dan Piket Fungsi Saat Kegiatan Serah Terima

Sabtu, 25 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Perwira Pengawas (Pawas) Iptu Wyn Ukir, SH melaksanakan kegiatan serah terima penjagaan dari piket jaga lama kepada piket jaga baru pada hari Jumat tgl 24 Nopember pukul 08.00 Wita bertempat dihalaman Mapolsek Seririt.

Kegiatan serah terima tersebut diikuti oleh seluruh piket penjagaan serta piket fungsi yang lama maupun yang baru terdiri dari piket Lantas, piket Reskrim, piket Intelkam, serta piket Sabhara.

Baca Juga:  Ciptakan Kamtibmas dan Kamseltibcarlantas yang Kondusif Polsek Busungbiu Gelar Razia Kendaraan Bermotor

Serah terima penjagaan dilaksanakan guna mengetahui kesiapan pelaksanaan tugas jaga baru serta mengevaluasi kegiatan yang telah dilaksanakan oleh petugas jaga lama. Kejadian yang terjadi di petugas jaga lama turut disampaikan kepada petugas jaga baru sehingga seluruh Anggota jaga baru mengetahuinya dan kemudian turut mengatensinya. Selain itu, dengan adanya pelaksanaan serah terima penjagaan petugas yang akan melaksanakan piket jaga baru mengetahui situasi sebelumnya baik situasi lingkungan, tahanan, maupun barang inventaris.

Baca Juga:  Himbau Karyawan Ajak ikut Waspada Cegah Terjadinya C3 Personil Polsek Sawan Sambangi Alfamart

Kegiatan serah terima tersebut diambil alih oleh Perwira Pengawas (Pawas) Iptu Wyn Ukir, SH untuk selanjutnya memberikan arahan kepada petugas piket untuk selalu melaporkan setiap kejadian baik yang bersifat menonjol maupun kejadian yang bersifat biasa. Selain itu, dalam arahannya juga menekankan agar petugas jaga senantiasa meningkatkan kedisiplinan dalam melaksanakan tugas khususnya dalam memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat serta dalam mengamankan Mako Polsek Seririt.

Baca Juga:  Wajib Amankan Menyebrang Jalan Personil Unit Sabhara Polsek Sawan Lancarkan Arus Lalin Saat Bubaran Sekolah

Sementara itu, Kapolsek Seririt Kompol Loduwyk Tapilaha, S.I.K saat dikonfirmasi mengatakan “kegiatan serah terima penjagaan tersebut merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap 12 jam, yang bertujuan untuk melaporkan kejadian yang terjadi selama 1×12 dari petugas jaga lama kepada petugas jaga baru serta untuk mengevaluasi kegiatan yang telah dilakukan oleh pertugas jaga lama dan menganalisa kegiatan yang akan dilakukan petugas jaga baru”, Pungkasnya.(EK)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru