Babinsa Desa Suci Dampingi Puskesmas Panti Berikan Pelayanan Pengobatan Gratis Kepada Masyarakat

Sabtu, 18 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jember, detikkasus.com – Bertempat di Masjid Nurul Yakin Dsn Gaplek Ds Suci Kecamatan Panti Kabupaten Jember pada Sabtu 18/11/2017 Pukul 09.00 Wib dilaksanakan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis kepada masyarakat.
Program pengobatan gratis kepada masyarakat tersebut merupakan kerjasama antara Yayasan Nurul Yakin dengan Puskesmas Panti, dalam hal ini Puskesmas Panti menurunkan 4 orang pelayan medis, dan hadir pada pemeriksaan gratis tersebut 127 orang warga masyarakat Ds Suci Kecamatan Panti.
Babinsa Ds Suci Serda Sujud Suwandono yang hadir pada kesempatan tersebut memabantu pelayanan pendaftaran warga masyarakat yang akan melaksanakan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis, pengobatan yang dilayani adalah penyakit-penyakit yang diderita oleh masyarakat, sedangkan kalau ada penyakit yang kronis disarankan untuk dirujuk ke Puskesmas atau Rumah Sakit.
Danramil 0824/14 Panti Kapten Inf Suparno saat dikonfirmasi membenarkan adanya kegiatan anggotanya tersebut, karena rencana kegiatan tersebut sudah dilaporkan beberapa hari yang lalu dan Babinsa sudah kita perintahkan untuk membantu pelayanannya, demi peningkatan kesehatan masyarakat.
Komandan Kodim 0824 Jember saat dikonfirmasi menyampaikan dukungannya terhadap kegiatan tersebut, kegiatan-kegiatan seperti itu merupakan upaya membantu masyarakat dalam meningkatkan kesehatannya, dengan masyarkat yang sehat maka pertahanan negara akan semakin mantap. (sis24)

Baca Juga:  Perketat Pemeriksaan Kendaraan Bermotor Antisipasi Giat Masyarakat di Malam Minggu

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB