Cegah Peredaran Barang Berbahaya, Polsek Singaraja Adakan Razia Malam

Kamis, 16 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Mengantisiapsi adanya pelanggaran dan mendeteksi barang – barang berbahaya yang di bawa pengendara bermotor di malam hari, serta menciptakan situasi yang aman, Polsek Singaraja lakukan  razia atau pemeriksaan kendaraan diajalan.

Seperti yang dilakukan pada hari Rabu (15/11/2017) pukul 20.30 Wita s.d 21.15 Wita, bertempat di jalan Surapati depan Mako Polsek Singaraja, Perwira pengawas (Pawas) Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng Akp I G. B Iriawan Baladika bersama dengan 10 personil gabungan dari unit Lantas, Sabhara, Reskrim, Provos dan Intelkam Polsek Singaraja melaksanakan razia atau pemerikasaan kendaranan roda dua maupun roda empat dan tidak lupa juga memeriksa barang – barang yang ada pada kendaraan tersebut.

Baca Juga:  Kegiatan TNI Memberikan Pembinaan Tentang Wasbang.

Kegiatan pemeriksaan tersebut menyasar target antara lain orang yang dicuragai (Teroris) dan barang – barang berbahaya seperti senjata tajam, senjata api, bahan peledak, miras dan juga narkoba. Semua kendaran yang melintas diperiksa namun tidak ditemukannya pelanggaran maupun barang – barang yang menjadi sasaran.

Baca Juga:  Aksi Damai Di jalan raya Oleh Satlantas Polres Banyuwangi, Dalam Tema "STOP PELANGGARAN DAN STOP KECELAKAAN | Reporter Detik Kasus Jawa-Bali Teddy.sh.a.

Saat dikonfirmasi, Kapolsek Singaraja Kompol A. A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M.,mengatakan “Pelaksanaan kegiatan razia ranmor ini adalah untuk mencegah peredaran barang-barang yang dianggap berbahaya. Dan kegiatan tersebut juga untuk membuat jera bagi para pelanggar dan sekaligus untuk menciptakan wilayah hukum Polsek Singaraja tetap aman dan kondusif”, ucap Kapolsek (Tam)

Baca Juga:  Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 60 Tahun 2011 Tentang Larangan Pungutan Biaya Pendidikan Pada Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah Pertama.

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru