Bhabinkamtibmas Peduli Warga Masyarakat Di Waktu Sambangi Bengkel.

Selasa, 14 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Gunung Kidul Kecamatan Karangmojo, detikkasus.com – Hari Selasa Tanggal 14/11/2017. “Sambang Desa maupun warga sudah menjadi makanan sehari hari Anggota Bhabinkamtibmas. Tanpa mengenal tempat dan waktu, kapanpun dan di manapun selama masih dalam jangkauan Wilayah binaanya, maka itu akan menjadi sasaran Patroli dan Sambang seorang Bhabinkamtibmas.

Seperti yang di lakukan Bhabinkamtibmas Desa Jatiayu, Aipda Sunar Christianto. Selasa siang (14/11) sekitar Pukul 10.00 WIB, melaksanakan kunjungan dan sambang ke Bengkel Barokah Tehnik milik Saudara Rifai yang berada di Dusun Candi 6 RT.4 RW.6, Desa Jatiayu, Kecamatan Karangmojo.

Baca Juga:  Usai Kunjungan ke Tokoh Masyarakat,Kapolres Badung Kunjungi Kantor KPU

Pada kesempatan tersebut bhabinkamtibmas di terima oleh pemilik bengkel Saudara Rifai, Dengan logat pantura dan canda tawa khasnya, Aipda Sunar Christianto memberikan himbauan serta pesan – pesan Kamtibmas terkait dengan keselamatan dalam bekerja, dan antisipasi curat curas.

Baca Juga:  Amankan Upacara Persembahyangan, Bhabinkamtibmas Kelurahan Banjar Bali Berkolaborasi Dengan Bhabinsa

Dalam bahasa Jawa bhabinkamtibmas berpesan “Neg Kerja Sing Ati – ati Yo Mas, Ojo grusa – grusu ndak akibate ura apik, wong kerjo niku sing penting selamet. (kalau kerja yang hati – hati ya mas, jangan tergesa – gesa, nanti hasilnya gak bagus, orang kerja itu yang penting selamat). “katanya.

Baca Juga:  Detik Kasus Jateng | Polsek Cepu Polres Blora Tangkap Pelaku Pencuri Motor Saat Konser Musik.

Bhabinkamtibmas menambahkan “Hati hati dan selalu waspada, sekarang marak pencurian, jangan sampai Wilayah kita menjadi sasaran pencuri, “tambahnya. (Humas Polsek Karangmojo/Lugi).

Berita Terkait

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada
Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah
*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*
Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang
Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti
Pangdam IV/Diponegoro dan Forkopimda Jawa Tengah Peringati Hari Pahlawan Bersama
Breaking News: Truk Molen Terpuruk, Lalin Menuju Pelabuhan Roro Macet
Pilkada Kota Semarang Memanas, Pengamat: Jaga Kedamaian, Hindari Perpecahan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:12 WIB

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Rabu, 13 November 2024 - 18:27 WIB

Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah

Rabu, 13 November 2024 - 00:36 WIB

*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*

Senin, 11 November 2024 - 06:04 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang

Minggu, 10 November 2024 - 19:46 WIB

Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB