BNNK Tanggamus Lampung, Mendadak Sidak Test Urine Warga Binaan Rutan Kota Agung.

Senin, 13 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Tanggamus Provinsi Lampung, detikkasus.com – Hari Senin Tanggal 13/11/2017. Jajaran Satuan Sabhara Polres Tanggamus menggelar pengamanan Inspeksi mendadak (Sidak) Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Tanggamus dan Rumah Tahanan (Rutan) Kelas II B Kota Agung di Blok tahanan yang ada di rutan Kota Agung, Senin (13/11/17) Pagi.

Mewakili Kapolres Tanggamus AKBP Alfis Suhaili, S.Ik. M.Si, Kasat Sabhara AKP Rohmadi mengatakan pengamanan di laksanakan permintaan BNNK Tanggamus.

“Pengamanan Sat Sabhara melibatkan 27 Personil guna membackup BNNK Tanggamus dalam Pelaksanaan Sidak dan Test urine warga binaan di Rutan Kota Agung, “kata AKP Rohmadi.

Baca Juga:  Gandeng Dinas Pertanian, Korem Bhaskara Jaya Siap Perkuat Ketahanan Pangan

Kepala BNNK Tanggamus, Kolbidi melalui Kasi Penindakan AKBP Mashar Yusuf, mengatakan bahwa Penggeledahan di dalam Rutan dan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) memang sudah menjadi Program dari BNN Pusat yang memiliki sandi Operasi Bersinar.

Penggeledahan dan Test urine kepada warga binaan di rutan ini untuk mengantisipasi adanya peredaran gelap narkotika dan obat-obat terlarang (Narkoba) di dalam rutan yang melibatkan warga binaan.

“Kegiatan ini di lakukan di seluruh Indonesia, sebab merupakan Program BNN Pusat, dalam Ops Bersinar ini, “kami melibatkan Polres Tanggamus dan pihak rutan.

Baca Juga:  Pemuda Asal Sampang Geluti Bisnis Online, Sukses Pasarkan Produk UMKM Madura, Hernandi K S.Sos M.Si

Jumlah Personilnya sekitar 87 (Delapan Puluh Tujuh) orang yang merupakan Personil gabungan antar tiga Intansi dengan target pemeriksaan 150 (Seratus Lima Puluh) warga binaan, “ujar AKBP Mashar Yusuf.

“Lanjutnya, bahwa tujuan penggeledahan adalah untuk mengantisipasi adanya peredaran barang haram di dalam sel tahanan. “Program ini di lakukan oleh BNN karena masih banyak di temukan peredaran narkoba di dalam sel di Rutan maupun Lapas. Dalam kegiatan ini kami berkoordinasi dengan Pihak Rutan atau Lapas dan Polres, ”kata dia.

Dalam penggeledahan, sambung AKBP Mashar, aparat tidak menemukan adanya narkoba. “Dalam penggeledahan ini berjalan dengan lancar tidak ada kegaduhan, warga binaan di Rutan cukup Kooperatif. Dari hasil penggeladahan juga tidak di temukan narkoba, petugas hanya menemukan alat cukur kumis dan gunting kuku, “ujarnya.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Celukan Bawang Himbau Warga Untuk Jaga Kebersihan

Seusai menggeledah seluruh Blok tahanan, Petugas terus Mashar, langsung melakukan Test urine kepada 150 (Seratus Lima Puluh) warga binaan.

“Untuk hasilnya memang belum di ketahui sebab masih di periksa oleh Tim, “pungkas AKBP Mashar seraya mengatakan bahwa sidak dan Test urine kedepan masih akan dilakukan baik di Intansi Pemerintahan maupun swasta. (Humas Polres Tanggamus) (Lugi).

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB