Detik Kasus Bojonegoro | Membahayakan Pengguna Jalan Lain, Sat Lantas Tindak Bus Ngeblong!

Jumat, 27 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro, detikkasus.com – Banyaknya laporan dari masyarakat yang merasa terganggu dan membahayakan pengguna jalan lainnya terkait masih banyaknya pengemudi bus yang tidak patuh terhadap peraturan lalu lintas, Sat Lantas Polres Bojonegoro kembali melakukan penindakan bus yang melanggar marka utuh atau ngeblong di perempatan Sumberrejo pada hari Jum’at (27/10/2017) pagi tadi sekira pukul 09.00 WIB hingga pukul 13.00 WIB.

Kasat Lantas Polres Bojonegoro AKP Aristianto B.S., S.H., S.I.K., M.H. kepada tribratanewsbojonegoro.com mengungkapkan bahwa berdasarkan laporan dari masyarakat yang merasa tertanggu dengan ulah supir bus, anggota di lapangan tadi pagi langsung melakukan penindakan dengan tilang kepada pengemudi-pengemudi bus yang melanggar marka utuh atau ngeblong.

Baca Juga:  Gawat!!! Sebagai Tuan Rumah Pemkab Aceh Timur, Nyaris Menghilang Tanpa Jejak.

“Memang akhir-akhir ini fenomena bus ngeblong menjadi sorotan masyarakat, tidak hanya di bojonegoro tapi juga daerah lain”, ungkap Kasat Lantas.

Baca Juga:  Persatukan Pemuda Madura Untuk Perangi Narkoba, BANN Gelar Joged Damai, Reporter Hernandi K S.Sos M.Si

Masih menurut Kasat Lantas bahwasannya setiap pengguna jalan wajib menjaga keselamatan diri sendiri dan pengguna jalan lain. Dengan berkendara tertib dan santun di jalan raya kemungkinan terjadinya laka lantas akan semakin mengecil pula.

“Kami tidak pernah melarang pengemudi bus untuk mencari rezeki, asal diperhatikan juga aspek keamanan dalam berkendara seperti mematuhi aturan rambu, marka maupun traffic light”, jelas Iptu AKP Aristianto B.S., S.H., S.I.K., M.H.

Baca Juga:  Salurkan Sembako Kepada Tukang Becak, Walikota Prioritaskan Kebutuhan Pangan Warga Terdampak

Selain aspek yang disampaikan tersebut Kasat Lantas juga berharap agar diperhatikan kembali saat mengangkut penumpang jangan sampai melebihi batas dan daya angkut kendaraan bus itu sendiri.

“Mari bersama-sama kita jaga keamanan di jalan raya. Stop pelanggaran, stop kecelakaan, keselamatan demi kemanusian”, pesan AKP Aristianto B.S., S.H., S.I.K., M.H.

Together We Can Do The Best (PRIYA).
????????‍✈??‍✈??‍✈??‍✈??????

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru