DPC PKB Pulang Pisau Resmi Melaporkan Lukman Edy, Atas Dugaan Pencemaran Nama Baik

Kamis, 8 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PULANG PISAU l Detikkasus.com – Pengurus DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Pulang Pisau, secara resmi melaporkan Lukman edy, Ke Satreskrim Polres Pulang Pisau, Polda Kalimantan Tengah, atas dugaan pencemaran nama baik terhadap Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Ketua DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Pulang Pisau, Sentot Siswanto mengatakan bahwa kami datang ke Polres Pulang Pisau untuk melaporkan terkait pencemaran nama baik yang telah dilakukan oleh Lukman edy, karena memberikan statement yang seakan-akan berita itu memojokkan Partai Kebangkitan Bangsa, apa yang sudah di lakukan Lukman edy, itu tidak lah benar.

“Statement itu cukup mencederai kami selaku pengurus PKB khususnya di kabupaten pulang pisau, karena mengingat statement Lukman edy tersebut tidak hanya tertuju kepada PKB saja, tetapi juga pencemaran nama baik Ketum kami juga, oleh karena itu dengan laporan ini, kami meminta kepada pihak penegak hukum khususnya Polres Pulang Pisau untuk menindaklanjuti apa yang sudah kami laporkan,” Ucap Sentot Siswanto.

Baca Juga:  Kapolda Jawa Tengah, Irjen (Pol) Condro Kirono "Tidak Akan Ada Izin untuk Aksi di Candi Borobudur".

Ia melanjutkan, saya sebagai ketua DPC Partai Kebangkitan Bangsa Kabupaten Pulang Pisau, bersama Sekretaris dan bendahara serta seluruh pengurus, mengucapkan terima kasih kepada Polres Pulang Pisau, karena sudah menerima kami dengan baik, dan mudah-mudahan nanti ada berita baik juga dari hasil laporan kami ini.

Baca Juga:  Wujudkan Desa Yang Aman dan Kondusif Bhabinkamtibmas Sambangi Warga

“Menanggapi isu yang beredar di luar terkait anggaran, kalau kita bicara masalah integral PKB itu adalah rahasia di kami PKB dan beliau Lukman edy ini kan bukan apa-apa dan sejauh mana yang dibicarakan, kalau bicara masalah pengelolaan, keuangan, internal kami dan termasuk masalah kepengurusan itu semuanya kita lakukan dengan terbuka atau transparan,” jelas Sentot, Kamis (8/8/2024).

Ia menambahkan, kalau memang PKB Itu bermasalah, tidak mungkin PKB ini jadi besar selama dipimpin oleh Ketum kami, PKB itu tidak merosot malah semakin meningkat terus, artinya tidak ada masalah di PKB, bahkan PKB sekarang sudah 4 besar nasional, artinya apa Gus Muhaimin Iskandar, cukup berhasil membawa PKB ini.

Baca Juga:  Keluarga Besar Majelis Dzikir Nur Salam Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Terpilihnya Wahyudi ( Karebet ), Menduduki Kepala Perwakilan Jateng & DIY 2019

“Entah apa yang yang mendasari Lukman Edy ini sehingga bikin statement yang memang sifatnya itu memfitnah, dan kami sebagai pengurus DPC PKB pulang pisau, kami berharap masalah ini diselesaikan secara hukum positif, mengingat apa yang sudah di lakukan Lukman edy merupakan pencemaran nama baik, negara ini kan negara hukum pasti ada pasal terkait pencemaran nama baik tersebut untuk menjerat Lukman edy ini,” pungkasnya. (Den/D)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru