Diikuti Pemkab Humbahas. Pj Gubsu Launching Groundbreaking Ceremony RTLH se-Sumut

Jumat, 5 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humbahas | Detikkasus.com – Pj Gubsu Agus Fatoni launching groundbreaking ceremony kegiatan rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) gerakan bedah rumah serentak se-Sumatera Utara, Jumat (5/7-2024) melalui aplikasi zoom dari Kelurahan Sei Bilah Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat.

Launching ini diikuti Pemerintah Kabupaten Humbahas bertempat di Desa Sigumpar Kecamatan Lintongnihuta yang dihadiri Plh Sekda Drs John Harry M.MA, Kadis PKP Anggiat Simanullang, Sekcam Lintongnihuta Bahara Hutasoit, Kepala Desa Sigumpar Hobby Hutasoit termasuk penerima rehabilitasi RTLH.

Baca Juga:  Kacab Jasa Raharja Jambi, Berkunjung ke Kantor UPTD LLASDP Pelabuhan Kuala Tungkal

Plh Sekda John Harry mengatakan anggaran rehabilitasi RTLH ini bersumber dari dana APBD Provinsi Sumatera Utara TA. 2024 dengan kategori penerima bantuan adalah Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR). Kabupaten Humbang Hasundutan di tahun 2024 mendapat alokasi bantuan sebanyak 30 unit yaitu di Desa Sijarango I sebanyak 23 unit dan di Desa Sigumpar 7 unit. Pagu yang dialokasikan per unit rumah sebesar Rp 30.000.000 dengan rincian Rp 26.000.000 untuk bahan dan Rp 4.0000.000 untuk upah tukang dipotong pajak dan dikerjakan secara swakelola oleh masyarakat. Pelaksanaan kegiatan ini direncanakan selesai selama 2 bulan sejak penandatanganan kesepakatan dengan kelompok penerima manfaat. Jadi di bulan September ini harus sudah rampung secara fisik.

Baca Juga:  Cegah DBD, Dinkes Bojonegoro bersama Tiga Pilar Desa Kemiri Lakukan Fogging

Kadis PKP Anggiat Simanullang menambahkan, jumlah bantuan RTLH yang sudah dialokasikan oleh Provinsi Sumatera Utara ke Kabupaten Humbang Hasundutan sejak tahun 2019 s/d 2024 totalnya 100 unit dengan rincian sebagai berikut. Tahun 2019, di Kecamatan Pollung yaitu Desa Aek Nauli I 14 unit, Desa Aek Nauli II 14 unit. Doloksanggul yaitu Desa Pasaribu 11 dan Desa Sosorgonting 11 unit. Tahun 2023, di Kecamatan Pakkat yaitu Desa Sijarango I sebanyak 20 unit. Kemudian di tahun 2024 ini, di Kecamatan Pakkat Desa Sijarango I 23 unit dan di Desa Sigumpar 7 unit. (Evendy)

Baca Juga:  Camat Paranginan Apresiasi Pentahbisan 20 Orang Pendeta se-Indonesia

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB