Irdam XII/Tpr Hadiri Pelantikan Penjabat Bupati Kayong Utara

Jumat, 21 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pontianak |Detikkasus.com -Pada hari kamis 20/6/2024, pangdam XII/tanjung-pura Mayjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M., diwakili Irdam XII/Tpr Brigjen TNI Febriel B. Sikumbang, S.H., M.M., menghadiri pelantikan penjabat bupati kayong utara. Acara berlangsung di balai petitih kantor gubernur kalimantan barat. 

Acara dihadiri juga pejabat forkopimda provinsi kalimantan barat dan kabupaten kayong utara, pelantikan dipimpin langsung oleh pj gubernur kalimantan barat, dr. Harisson, M.Kes. Penjabat kayong utara berganti dari Romy Wijaya, S.Sos., M.Si., kepada Drs. Alfian Salam, M.M., sebelumnya menjabat asisten III sekda provinsi kalimantan barat. Romy Wijaya mengundurkan diri karena akan mengikuti kontestasi pil-kada kayong utara. 

Baca Juga:  Pentingnya Berolahraga di Masa Pandemi Covid-19

Pj Gubernur kalimatan bar Harisson selaku wakil pemerintah pusat di daerah dalam kesempatan ini mengucapkan terima kasih atas semua dharma bakti Romi Wijaya beserta istri yang selama ini telah menjabat sebagai penjabat bupati kayong utara dan ketua tim penggerak PKK kayong utara. 

Baca Juga:  Setelah diberitaan Di Beberapa Nedia Online, Berikut Klarifikasi Kepala Dinas BPBD Kabupaten Aceh Singkil

“Selanjutnya kita doakan supaya pak Romi Wijaya berhasil dalam kontestasi pemilihan Bupati di kayong utara,” ucapnya. 

Sedangkan kepada pj bupati kayong utara yang baru dilantik, Harisson menegaskan, dalam beberapa bulan kedepan ini akan menghadapi pil-kada. Untuk itu agar benar-benar harus dipersiapkan dan koordinasi dengan forkopimda juga bersama KPU dan bawaslu. 

Baca Juga:  Blusukan, GNPK-RI Kep. Selayar Kunjungi Ex. Gudang KUD Pelita

“Tugas-tugas lain juga seperti inflasi, penghapusan kemiskinan ekstrim, pengurangan pengangguran, percepatan investasi dan mempermudah perizinan UMKM agar juga kita jalankan dengan serius,” tegas pj gubernur kal-bar.

(Jihandak Belang/Sumber : Pendam XII/Tpr)

Berita Terkait

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.
Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 08:15 WIB

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB