Situasi Takbiran di Wilayah Hukum Polsek Sumberrejo Berjalan Aman

Senin, 17 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro | Detikkasus.com – Pelaksanaan malam takbiran diwilayah hukum Polsek Sumberrejo berlangsung dengan aman dan lancar, hal tersebut terjadi dikarenakan seluruh anggota Polsek Sumberrejo yang dibantu Personil Koramil 0813 – 09 Sumberrejo, Satpol PP, Linmas serta anggota BKP Kecamatan Sumberrejo bersama – sama untuk melaksanakan pengamanan malam perayaan Idul Adha 1445 H.

Baca Juga:  Kepala Desa Losari Melantik Dan Mengambil Sumpah Jabatan Kasun

Kapolsek Sumberrejo AKP Fatkur Rahman, SH yang memimpin langsung jalannya pengamanan dilapangan kepada media ini mengatakan bahwasannya kegiatan pengamanan dilaksanakan semenjak sore pukul 16.00 WIB yang diawali dengan apel bersama di Mapolsek Sumberrejo. Dan kemudian pada malam harinya seluruh personil yang terlibat dibagi keseluruh pusat keramaian warga Kecamatan Sumberrejo.

Baca Juga:  Cegah Narkoba di Kalangan Pelajar, Polres Bojonegoro Gelar Penyuluhan P4GN di Sekolah

“Kami telah membagi seluruh personil yang terlibat ditempat – tempat keramaian warga”, ucap Kapolsek, Minggu (16/06/2024) malam tadi saat berada di Desa Wotan untuk melaksanakan pengamanan.

Baca Juga:  Peringati HAN 2023 Forum Anak Daerah Kabupaten Sanggau Gelar Outbound

Lebih lanjut Kapolsek juga menambahkan bahwasannya personil yang terlibat juga ada yang melaksanakan pengamanan secara mobiling dengan menggunakan mobil patroli diwilayah perbatasan Kecamatan Sumberrejo.

“Alhamdulillah semua kegiatan diwilayah hukum Polsek Sumberrejo berjalan dengan aman dan lancar”, imbuh Kapolsek.
(Andri)

Berita Terkait

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.
Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 08:15 WIB

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB