Sat Samapta Nisel Menggelar Patroli Dialogis Mengantisipasi Kecurangan BBM Karena Langka

Jumat, 29 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nias Selatan | Detikkasus.com – Polres Nias Selatan melaksanakan pengecekan SPBU antisipasi kecurangan.
Personel patroli sat samapta mengecek SPBU Nari-nari teluk dalam, SPBU teluk dalam,dan SPBU simpang loho kecamatan teluk dalam. Pengecekan dilaksanakan dengan cara memberikan himbauan dan dialog kepada stasiun pengisian bahan bakar umum di wilayah itu mengantisipasi kecurangan dalam menghadapi arus mudik dan Lebaran 1445 Hijriah, Jumat (29/03/2024).

Kanit 2 Patroli polres Nias selatan BRIPKA AKMAL HASIBUAN mengatakan pengecekan dan imbauan kepada pengusaha stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) rutin dilaksanakan setiap tahun khususnya jelang lebaran.

Baca Juga:  Polantas Lhokseumawe Rutin Lakukan Strong Poin di Sore Hari "Tekan Angka Kecelakaan di Bulan Ramadhan

“Pengecekan ini dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif menjelang pelaksanaan mudik Lebaran 1445 H, Polres Nias Selatan pastikan semua SPBU di wilayah Nias selatan melayani masyarakat dengan baik, tidak ada kecurangan dalam pelayanan konsumen dan keterbukaan ketersediaan Pasokan BBM di semua SPBU di wilayah teluk dalam Nias selatan,” kata Akmal

Ia mengatakan pengecekan terhadap SPBU bertujuan jangan sampai ada kecurangan baik itu pengurangan jumlah literan dan pencampuran dengan air.

Baca Juga:  Kasdim 0824 Pimpin Ziarah Rombongan HUT Korem 083/Bdj

“Kami juga mengimbau agar SPBU memberikan pelayanan dengan baik menjelang arus mudik Lebaran 1445 Hijriah,” katanya.

Akmal juga mengatakan jajaran jajaran polsek juga mengintensifkan patroli dialogis ke SPBU di Wilayah Tello dan sekitarnya untuk berdialog dengan petugas SPBU dan melaksanakan pengecekan segel mesin pompa untuk mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas yang disebabkan kecurangan oknum petugas SPBU.

“Kami akan menindak tegas bila menemukan kecurangan akan kami terapkan undang-undang perlindungan konsumen,” katanya.

Sementara itu, Kapolres Nias Selatan AKBP BONEY WAHYU WICAKSONO,S.I.K menyampaikan bahwa kegiatan patroli dialogis dan sambang SPBU ini adalah kegiatan rutin Patroli Polres Nias Selatan.

Baca Juga:  Setelah sempat pernah dilakukan pemberitaan secara Publik minta jangan dikembangkan

Semua SPBU yang ada di wilayah Nias selatan ini masuk dalam beat patroli setiap menjelang mudik dan libur lebaran. Hal ini mengingat mobilitas masyarakat meningkat dan meningkatkan kegiatan rutin patroli dialogis.

“Kami mohon kerjasama seluruh masyarakat apabila menemukan kecurangan dalam pelayanan SPBU mohon kerjasamanya untuk laporkan kami atau bisa hubungi call center 110, pasti akan kami tindak lanjuti,” kata Kapolres Boney.

( Supardi Bali ).

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB