Patroli Sahur, Satlantas Polres Bojonegoro Bagikan Nasi Kotak Kepada Warga

Senin, 25 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro | Detikkasus.com – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bojonegoro kembali melaksanakan bakti sosial dengan membagikan makanan sahur kepada warga masyarakat yang membutuhkan, Senin(25/3/2024) dini hari.

Kegiatan ini dipimpin oleh Kanit Gakkum Satlantas, Ipda Septian bersama dengan anggota Satlantas Polres Bojonegoro. Mereka berkeliling di ruas jalan sekitar Kota Bojonegoro.

Baca Juga:  Kodim Lamongan melaksanakan serbuan vaksin tahap II Kepada PT Sampoerna

Kanit Gakkum, Ipda Septian mengatakan kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk melaksanakan patroli rutin pada jam rawan gangguan Kamtibmas, tetapi juga untuk berbagi dengan masyarakat dengan membagikan nasi kotak untuk sahur.

Baca Juga:  Kapolres Jombang bersama Forkopimda Kunjungi Keluarga Korban KRI Nanggala 402

“Personel Satlantas melaksanakan patroli pada jam rawan gangguan Kamtibmas sekaligus membagikan nasi kotak untuk makan sahur kepada warga yang membutuhkan,” ucap Ipda Septian.

Dia menambahkan tidak hanya membagikan makanan sahur, personel Satlantas juga memberikan himbauan Kamtibmas kepada masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama bulan suci Ramadhan ini.

Baca Juga:  TMMD Ke-120 Tahun 2024 di Bojonegoro Resmi Dibuka, Gotong Royong Mewujudkan Pembangunan Merata dan Berkesinambungan

“Semoga kegiatan ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat dan mempererat silaturahmi antara kepolisian dengan masyarakat,” tutupnya.
(Andri)

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru