Sambut HUT Ke-78 Persit KCK Cab XLVIII Kodim 1204/Sanggau Gelar Donor Darah

SANGGAU I Detikkasus.com -, Persit Kartika Candra Kirana Persit ( KCK ) Cabang XLVIII Kodim 1204/Sanggau Kalbar mengadakan kegiatan Donor Darah dalam rangka memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Candra Kirana. Jumat (23/3/2024).

Baca Juga:  Perkuat Sinergitas dan Silaturahmi dengan APH, Lapas Narkotika Pangkalpinang Gelar Buka Puasa Bersama dan Tausiah Agama

Kegiatan Donor Darah tersebut diikuti oleh Anggota Kodim 1204 /Sanggau Polisil Militer, PNS dan seluruh anggota Persit KCK beserta jajaranya,Polisi,Satpol PP,Damkar, FKPPI.

Kegiatan ini dilaksanakan bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Sanggau.

Baca Juga:  Operasi Mantap Brata Berikan Rasa Aman di Pemilu 2024 Edi Minta ASN Jaga Netralitas

Donor Darah ini dalam rangka memperingati HUT Persit KCK yang ke-78 dan juga bentuk kepedulian terhadap sesama yang sedang membutuhkan darah tentunya melalui PMI.

Baca Juga:  TOPAN-RI DPW Babel Lapor Oknum Pemdes Kotawaringin Ke Bareskrim Mabes Polri

Kegiatan ini rutin dilaksanakan setiap tahunnya dan ini merupakan momentum yang tepat untuk saling membantu dan peduli antar sesama manusia.

( A@ Hady )

 

Sumber : Pendim 1204/Sanggau

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *