Sekolah Pinggiran Yang Prestasinya Tidak Terpinggirkan, SDN Banyuanyar IV Wakili Kecamatan Dalam POR SD Tingkat Kabupaten, Reporter Hernandi K S.Sos M.Si

Kamis, 12 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indonesia – Jawa Timur – Kabupaten Sampang, detikkasus.com – Sekolah pinggiran yang prestasinya tidak terpinggirkan, ungkapan itu pantas di berikan kepada SDN Banyuanyar IV Kecamatan Sampang Madura Jawa Timur

Berpredikat sebagai Sekolah pinggiran tidak menyurutkan semangat untuk meraih prestasi bagi siswa siswi lembaga Pendidikan yang berada di jalan Permata Kelurahan Banyuanyar Sampang

Seringkali siswa SDN Banyuanyar IV meraih prestasi dalam bidang olahraga dan mewakili Kecamatan maupun Kabupaten dalam event olahraga di Tingkat Kabupaten maupun Propinsi Jawa Timur

Baca Juga:  H. Machfud Nakoda Baru PSSI Sidoarjo.

Kali ini siswa SDN Banyuanyar IV mewakili Kecamatan Sampang dalam cabang olahraga sepak takraw pada Pekan Olahraga SD Tingkat Kabupaten tahun 2017

POR SD Tingkat Kabupaten tahun 2017 yang di gelar rabu 11/10 di Lapangan Wijaya Kusuma itu di buka oleh Bupati Sampang H Fadhilah Budiono

Baca Juga:  Kapolres Buleleng Relese Pengungkapan Kasus Tindak Pidana Penganiayaan Yang Menyebabkan Korban Meninggal Dunia  

Kepala Sekolah SDN Banyuanyar IV Edi Purnawan S.Pd MM mengaku bangga dengan prestasi olahraga yang di raih oleh siswa siswinya
“Prestasi yang di raih selama ini tidak terlepas dari peran serta seluruh dewan guru khususnya guru olah raga dan pendamping maupun dukungan dari wali murid,”ujar Edi Purnawan S.Pd MM

Diakui para siswa yang ada di SDN Banyuanyar IV mempunyai talenta dan potensi dalam bidang olahraga

Baca Juga:  IlhamSAH Lalui Verifikasi Berkas di KPU.

Dengan bimbingan dan pembinaan dari guru yang ada khususnya guru olahraga potensi itu dapat dijadikan momentum mencetak atlet berprestasi

Ditambahkan walaupun berpredikat sebagai Sekolah pinggiran dengan fasilitas terbatas namun berkat sinergitas maupun soliditas dari guru dan wali murid dapat mendorong semangat serta kepercayaan diri siswa untuk meraih sebuah prestasi. (Her).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB