Hebat! Sanggar Limamank Bungsu Jalin Mitra Sanggar SAN dan Sanggar Tuah Production

Minggu, 15 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANGGAU I Detikkasus.com -, Beny Borneo pria asal Desa Kasromergo, Kecamatan Beduai, Kabupaten Sanggau Kalbar, adalah seorang pegiat musik dan seni.

Mengawali karier sebagai pemusik, dan pemain Sape, Beny Borneo turut mendirikan Sanggar Dayak di Kecamatan Beduai bernama Limamank Bungsu.

Baca Juga:  Mampu Kendalikan Inflasi,Pemda Dapat Reward

Dalam kunjunganya ke salah satu Sanggar Anak Negeri (SAN), yang berada di Desa Sanjan, Dusun Sungai Mawang, Kecamatan Kapuas, Kalimantan Barat, turut melakukan pelatihan dan peningkatan dasar terhadap Sanggar Anak Negeri, Sabtu 14 Oktober 2023.

Beny mengatakan seni merupakan bentuk pengejawantahan ekspresi yang wajib disalurkan terkhusus dalam ruang lingkup sanggar.

Baca Juga:  Polri Peduli, Kapolsek Pantee Bidari Sambangi Warga Yang Sakit Dan Serahkan Bantuan.

“Seni merupakan bentuk pengejawantahan ekspresi, dan memang disini terdapat kelompok seni yang memang berasal dari Sekolah Anak Negeri di Desa Sanjan ini, untuk itu wajib di tingkatkan,” ungkap Beny Borneo.

Baca Juga:  Pj. Gubernur Aceh Dan Dir-Pamobvit Polda Aceh, Antar Keberangkatan Menteri Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif-RI

Pria 31 tahun tersebut, menjadi salah satu mixer dalam lagu hits milik Sanggar Tuah Production yang dinahkodai Firmus berjudul Arongk Belopa, dan semua peraga dan pengisi musik berasal dari Sanggar Anak Negeri.” Pungkasnya.

(Hadysa Prana)

Sumber : Matnaji

Berita Terkait

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.
Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 08:15 WIB

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB