Dua Tersangka Penjual Sabu-Sabu Di Lhokseumawe Diringkus Polisi

Senin, 4 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh |Detikkasus.com -Personel polsek banda sakti kembali meringkus dua tersangka penjual narkotika jenis sabu-sabu di kawasan Desa Pusong Lama, Kecamatan banda sakti, Kota Lhokseumawe, Sabtu (2/9/2023) sekitar pukul.02.30.wib

Kapolres lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto melalui kapolsek banda sakti Ipda Arizal mengatakan, penangkapan tersebut berawal dari informasi masyarakat. Bahwa, di dusun V desa pusong sering terjadi aktivitas jual beli narkotika.

Baca Juga:  Dinas PMD Reformasi Mental, 111 Kepala Desa Terpilih Dilantik

Kemudian, lanjutnya, personel melakukan penyelidikan dan berhasil meringkus dua tersangka yakni, seorang wanita berinisial MU (41) dan ZU (40), keduanya merupakan warga kecamatan banda sakti.

Baca Juga:  Diduga Pj Wali Kota Langsa, "Syaridin", Ketika Di Konfirmasi Oleh Wartawan, Terkesan Tak Tegas, Buang Bola Panas Ke Dinas Terkait.

“Ketika dilakukan penggeledahan, kita menemukan satu paket kecil sabu-sabu seberat 0,20 yang dsimpan di dalam kotak rokok Magnum Filter,” ujar kapolsek yang juga memimpin penangkapan tersebut.

Baca Juga:  Oknum PNS Dinkes Nias Utara ” Imannudin Harefa" Resmi Dilaporkan Di Polres Nias

Untuk proses lebih lanjut kedua tersangka kini diamankan di mako polsek banda sakti. “Tersangka dijerat pasal 112 jo pasal 114 Jo pasal 132 Ayat Jo pasal 127 huruf a undang-undang nomor 35 tahun 2009 tentang narkotika,” pungkasnya. (Abel Pasai)

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru