Wagub Ria Norsan Hadiri Perayaan Kan Sin Thai Ti Di Kuala Mempawah

Jumat, 11 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEMPAWAH I Detikkasus.com-, Masyarakat Kelurahan Pasir Wan Salim Kuala Mempawah, Kecamatan Mempawah Hilir, Kabupaten Mempawah tampak berbondong – bondong dan antusias memadati halaman Vihara Tri Dharma untuk menyaksikan hiburan panggung musik yang telah disiapkan oleh pihak panitia pelaksana untuk memperingati dan memeriahkan hari ulang tahun Kan Sin Thai Ti pada hari Kamis (10/8/2023).

Kegiatan ini adalah kegiatan agenda tahunan dari pengurus yayasan Vihara Tri Dharma, dimana sebagai putra daerah yang merantau, harus pulang ke kampung halaman secara bersama – sama untuk berkumpul bersama keluarga dan kerabat dan diperingati dengan merayakan ulang tahun Kan Sin Thai Ti dengan panggung hiburan bagi masyarakat sekitar

Baca Juga:  Ketua LEKAAT Ucapkan Selamat Dan Sukses Pelaksanaan Pemilu 2024 Di Aceh Timur

Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Drs. H. Ria Norsan, M.M., M.H., mengungkapkan bahwa kegiatan ini memiliki nilai positif bagi kehidupan bermasyarakat.

Baca Juga:  Pedagang Pasar Wisata Bojonegoro Raup Untung, Lokasi Nyaman dan Strategis

“Semoga kegiatan ini berjalan dengan lancar. Saya mengapresiasi warga kuala mandor yang sudah berkenan kembali untuk mengunjungi kampung halamannya dan menghibur saudara – saudaranya disini”, ungkapnya.

Ia juga mengingatkan kepada yang sudah merantau, untuk tak lupa mengunjungi bahkan membangun kampung halamannya

Baca Juga:  Diduga Anggaran Dana Kejuaran FORKI Piala Bupati, di Bidang Olah Raga Dispora Aceh Tamiang, Tak Di Libatkan Bidangnya

“Yang pasti jangan pernah lupakan kampung halaman kita, darimana kita berasal. Ikut membangun kampung halaman, walaupun dari jauh. Dan tetap rajut kebersamaan antar sesama”, ungkap Wagub Ria Norsan.

Kegiatan ini turut dihadiri Anggota DPR RI yang juga mantan Gubernur Kalimantan Barat Cornelis, M.H., serta tokoh – tokoh masyarakat tionghoa lainnya.

( Hadysa Prana )

Sumber : Adpim Prov Kalbar

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB