Guru Lulusan ASN P3K mendatangi Kantor DPRA Banda Aceh

Kamis, 6 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh |Detikkasus.com – Perwakilan guru lulusan ASN P3K mendatangi kantor DPRA banda aceh untuk bercurhat dengan ketua dan anggota komisi VI DPRA, guru yang baru lulus ASN CP3K dibawah dinas pendidikan provinsi Aceh sebanyak 3.800 orang namun 300 orang yang databes penempatannya bermasalah dengan penempatan tempat tugas mereka yang jauh diluar domisili tempat tinggal para guru ASN CP3K tersebut. Rabu, 05 april 2023.

Penempatan guru ASN CP3K tersebut yang terlalu jauh dengan tempat tinggal mereka seperti terindikasi dalam penunjukan tempat tugas ke abdya sedangkan tinggalnya di langsa begitu juga yang lainnya penunjukan tempat tugas di kota sigli sedangkan tempat tinggalnya di Nagan Raya, penempatan simeulue tinggal disabang begitulah terjadiannya, sementara ditempat tugas lama gurunya banyak yang kosong dan harus diisi oleh tenaga honorer baru, jika tenaga honorer tidak tersedia sekolah harus mencari celah untuk mencari tenaga honorer dan mengangkat kembali dan biaya honor mereka dibebankan pada BOS sekolah.

Baca Juga:  Polres Probolinggo Gerebek 303 Lokasi Kalangan Perjudian Sabung Ayam.

Menurut Dra. Husniati Bantasyam, permasalahan inilah para guru lulusan ASN CP3K mendatangi ketua dan anggota komisi VI DPRA agar dapat memanggil pihak dinas pendidikan aceh untuk mempertanyakan prihal persoalan tersebut, lanjut Dra. Husniati Bantasyam, namun dari pihak dinas pendidikan aceh sendiri mengatakan bahwa mereka tidak tahu-menahu permasalahan tersebut karena ini mutlak kebijakan langsung dari Kementerian pendidikan, kebudayaan riset dan teknologi, masalah kuarto mereka langsung yang menetapkan untuk penempatan tugas dan lokasi pengabdian mereka untuk anak bangsa.

Baca Juga:  Patroli Humanis Sat-Lantas Polres Aceh Tengah Himbau Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

Berdasarkan hal tersebut para guru yang baru lulus ASN CP3K tersebut, pihak dinas pendidikan aceh berjanji akan menyesuaikan nanti apabila para guru tersebut sudah menerima SK surat keputusan pengangkatan ANS CP3K dari BKA badan kepegawaian aceh beserta pihak dinas pendidikan aceh nantinya akan memantau dan meninjau kembali itupun apabila bisa dilakukan kebijakan terhadap hal tersebut untuk melakukan rolling ASN P3K per-daerah nantinya.

Baca Juga:  Kalapas Ardian Nova Bacakan Sambutan Menkumham Pada Sholat Hari Raya Idul Fitri 1443H

(Abunas Ka.Biro Lhokseumawe)

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga
Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 22:26 WIB

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB