Peringati HUT Persit ke -77 Tahun 2023, Ketua Persit KCK Cab L Dim 1206, Adakan Pemeriksaan Kesehatan

Selasa, 14 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapuas Hulu I Detikkasus.com – Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang L Dim 1206 Koorcab Rem 121 PD XII/TPR Ny. Dewi Sri Widodo bersama anggota Persit melaksanakan penyuluhan serta pemeriksaan Kesehatan bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas Hulu. Yang di laksanakan di Aula Makodim 1206/PSB Jln. Piere Tendean, Kelurahan Kota, Kecamatan Putussibau Utara, Kabupaten Kapuas hulu Kalimantan Barat. Selasa, (14/03/2023).

Baca Juga:  Sukseskan PPKM Mikro Tahap IV, Danrem 081/DSJ Lakukan Pemantauan Dengan Forkopimda

Penyuluhan di berikan pihak Dinas Kesehatan kabupaten Kapuas hulu dan di lanjutkan pemeriksaan kesehatan di antara nya. Pemeriksaan Iva, Kolesterol, Asam urat dan gula darah.

Baca Juga:  Dandim 1206/Psb Letkol Inf Sri Widodo Pimpin Upacara Hari Santri

Diikuti juga oleh Dandim 1206/PSB serta prajurit Kodim. Pemeriksaan kesehatan ini bertujuan untuk mengecek kesehatan Persit serta prajurit Kodim dan apabila ada indikasi salah satu penyakit yang di periksa baik Persit maupun prajuritnya bisa langsung di tangani dengan cepat atau menjalani pengobatan.

Baca Juga:  Kodim 1206/Psb Terima Tim Was Current Audit dari Itdam XII/Tpr

(Hadysa Prana)

Sumber : Pendim 1206/Psb

Berita Terkait

Personil TNI 0419 Tanjab Barat siap Mengamankan Pilkada 2024
Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 11:30 WIB

Personil TNI 0419 Tanjab Barat siap Mengamankan Pilkada 2024

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB