Pembangunan Sarana dan Prasarana Gedung BKPSDM Mangkrak, Diduga Ditinggal Kabur Pemborong

Rabu, 11 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OKU l Detikkasus.com – Rabu (11/01/2023.
Proyek pembangunan sarana dan prasarana gedung bkpsdm terbengkalai sampai saat ini belum ada pengerjaan berkelanjutan saat awak media jejakkasus.info memantau secara langsung di lokasi proyek tersebut sudah tidak ada lagi aktifitas para pekerja awak media hanya menemukan tumpukan matrial berserakan.

Kami pun mencoba mencari informasi untuk mendapat kan keterangan yang lebih jauh dari salah satu pegawai diklat yang tidak mau di sebut nama nya.

Baca Juga:  Dipimpin Presiden Jokowi Pemkab Humbahas ikuti Zoom Rakornas Wasin 2024

Salah satu pegawai itu pun menyampaikan ke pada awak media jejak kasus.com bahwa proyek ini sudah lama di tinggal kan oleh para pekerja dan saya pun tidak mengetahui ada permasalahan apa sampai pekerjaan proyek ini di tinggal kan dan lihat lah keadaan nya sekarang cuma ada tumpukan matrial yang bersisa dari para pekerja ujar nya.

Baca Juga:  Bupati Humbahas hadiri Rakor Penguatan APIP Daerah secara Nasional di Jakarta

Proyek pembangunan sarana dan prasarana gedung bkpsdm itu di kerjakan oleh kontraktor pelaksana CV.gada artha bahana dan konsultan supervisi PT.bumi karya construksi dengan nilai kontrak 1,418,963,689 sumber dana apbd oku 2022 sejauh ini belum ada tindak lanjut dari pihak pelaksana kegiatan dan sikap seperti apa yang di ambil oleh pihak dinas terkait dalam permasalahan mangkrak nya suatu pekerjaan yang sangat merugikan pihak dinas untuk mencapai program percepatan pembangunan di daerah Kabupaten oku seharusnya sebelum di lakukan nya kegiatan lelang proyek pihak dinas lebih selektif dalam pemilihan peserta lelang dan dilihat lebih jauh latar belakang para peserta lelang kegiatan pembangunan sarana dan prasarana gedung bkpsdm oku.

Baca Juga:  RT 05 Parit Enam Mengutamakan Pelayanan Warga

(Kaperwil Sumsel Hasan Basri)

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru