Pererat Silaturahmi, Bhabinkamtibamas Sambangi Kantor Desa

Kamis, 8 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sintang I Detikkasus.com – Dalam rangka meningkatkan sinergitas Polri dengan Pemerintah, Polsek Sintang Kota melalui Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang sekaligus silaturahmi ke Kantor Desa untuk silaturahmi dan berkoordinasi menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif.

Seperti yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas Polsek Sintang Kota Aiptu Khoirul Yunus yang terlihat menyambangi Kantor Desa Teluk Kelansam Kecamatan Sintang Kabupaten Sintang Kalbar, Kamis (8/12/2022) siang.

Baca Juga:  Sinergi Bhabinkamtibmas bersama Babinsa Hadiri Rapat Pembahasan Penanganan Tempat Pembuangan Sampah di Kelurahan Akcaya

Pada kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas berkoordinasi dengan Kepala Desa Teluk Kelansam terkait kegiatan-kegiatan di Desa, pengawasan bantuan sosial, dan perkembangan situasi Kamtibmas terkini.

Baca Juga:  Kompolnas Apresiasi Berbagai Inovasi Polrestabes Semarang dan Polresta Surakarta

Ditempat lain, Kapolres Sintang AKBP Tommy Ferdian S.I.K., M.Sc., (Eng) melalui Kapolsek Sintang Kota IPDA Aditya Jaya Laksana Maulana S. Tr.K. MAP, mengatakan bahwa anggota Bhabinkamtibmas dituntut selalu aktif dengan turun ke desa binaannya masing-masing guna memberikan pembinaan dan penyuluhan kepada warga masyarakat.

Baca Juga:  Tatap Muka Polwan dengan Ibu Asuh Polwan Polda Kalimantan Barat

“Dengan rutin melaksanakan tatap muka dan silatuhrahmi, diharapkan dapat mempererat hubungan kerjasama dalam hal pemeliharaan kamtibmas sehingga masyarakat dapat beraktivitas dengan aman dan nyaman,” tandas Kapolsek.

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polsek Sintang Kota

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru