Tahap Penetapan Calon, Kapolsek Sumberrejo Ajak Semua Calon Ciptakan Pilkades Aman dan Damai

Kamis, 13 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro l Detikkasus.com – Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) yang akan dilaksanakan secara serentak gelombang I Kabupaten pada tanggal 26 Oktober 2022 nanti, Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Sumberrejo berpesan kepada seluruh calon Kepala Desa yang telah ditetapkan pada hari Kamis (13/10/2022) dan akan mengikuti Pilkades serentak di wilayah Sumberrejo untuk bersama – sama proses pelaksanaan Pilkades berjalan aman dan damai.

Untuk di wilayah Kecamatan Sumberrejo ucap Kapolsek kepada media ini seusai mengikuti kegiatan penetapan bakal calon menjadi calon Kepala Desa oleh Panitia Pilkades di masing – masing desa yaitu di Desa Sumuragung ada 4 calon, Pekuwon ada 2 calon dan Prayungan ada 4 calon yang akan mengikuti kontestasi Pilkades secara serentak gelombang I Kabupaten Bojonegoro pada tanggal 26 Oktober 2022 nanti. Sedangkan untuk Desa Pekuwon 1 calon yang sebelumnya telah mendaftar sebagai bakal calon telah mengundurkan diri 1 hari sebelum penetapan calon oleh Panitia Pilkades Pekuwon.

Baca Juga:  Meriahkan Hari Kemerdekaan ke-77, Kapolres Ketapang Buka Turnamen Tenis Lapangan se-Kabupaten Ketapang

“Ada 1 bakal calon di Desa Pekuwon mengundurkan diri, sehingga hanya ada 2 calon yang ditetapkan setelah 3 bakal calon mendaftar di sekretariat Panitia Pilkades Pekuwon”, terang Kapolsek, Kamis (13/10/2022) siang seusai mengikuti kegiatan penetapan di Balai Desa Prayungan.

Baca Juga:  Cegah Penyalahgunaan, Propam Polres Bojonegoro Gelar Pemeriksaan Senjata Api

Kepada seluruh bakal calon dan telah ditetapkan menjadi calon Kepala Desa untuk mengikuti kontestasi Pilkades serentak, Kapolsek berpesan untuk bersama – sama menjaga harkamtibmas di masing – masing wilayah. Selain itu juga kepada calon dan seluruh tim sukses tetap menjaga masa pendukungnya untuk sama – sama menahan diri dan tidak mudah terpancing dengan isu – isu yang bisa membuat suasana menjadi tidak kondusif.

Baca Juga:  Hasil Operasi Pekat Polres Bojonegoro Berhasil Mengamankan 146 Tersangka dengan 129 Kasus

“Ayo kita ciptakan pelaksanaan Pilkasdes ini sebagai pesta demokrasi yang aman, damai serta kondusif”, harap Kapolsek.
(Andri)

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB