Polres Wonogiri Gelar Doa Bersama Untuk Tragedi Kanjuruhan Malang

Kamis, 6 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WONOGIRI | detikkasus.com – Suporter berbagai tim mendatangi Stadion Pringgodani Wonogiri pada, Mereka berkumpul melakukan doa bersama dengan Forkopimda Kabupaten Wonogiri yang diinisiasi oleh Polres Wonogiri. Rabu (5/10/2022) malam.

Ratusan suporter bersama Forkopimda khusyuk mendoakan para korban tragedi Stadion Kanjuruhan Malang Jawa Timur. Aksi kirim doa yang diikuti 120 orang itu adalah bentuk dukacita atas tragedi yang merenggut ratusan nyawa manusia di kanjuruhan.

Baca Juga:  Danrem 081/DSJ : KBT Harus Mampu Menjadi Tauladan di Tengah-Tengah Masyarakat

Kapolres Wonogiri AKBP Dydit Dwi Susanto, SIK, MSi mengatakan, sebagai sesama, setiap orang memiliki kewajiban untuk mendoakan orang yang telah mendahului kita. Maka doa bersama di Stadion Pringgodani ini ditujukan bagi para korban yang meninggal akibat kejadian di Stadion Kanjuruhan Sabtu (1/10).

Perlu diketahui bahwa Wonogiri juga memiliki Persiwi Wonogiri yang tampil di Liga 3. Pihaknya berharap pecinta bola di Kota Sukses bisa lebih dewasa dan disiplin.

Baca Juga:  Semarak Bojonegoro Night Carnival, Representasikan Budaya Majapahit hingga Era Jepang

“Dengan adanya kejadian di Kanjuruhan dapat menjadi contoh pembelajaran buat kita semua. Kita boleh fanatik pada tim kesayangan, Tapi kita juga harus disiplin dan ikuti aturan yang berlaku,” jelas Kapolres AKBP Dydit.

Sementara, Ilham (25)th Suporter Aremania asal Malang yang tinggal di Kecamatan Jatipurno sangat menyayangkan tragedi yang terjadi di Kanjuruhan dan mengakibatkan banyak nyawa melayang.
“Apalagi yang meninggal juga ada yang anak-anak. Doa kami yang berharap sepakbola Indonesia bisa makin maju dan jangan sampai terulang kejadian serupa,” sepengetahuan Ilham, tidak ada suporter pendukung Aremania dari Wonogiri yang ikut menonton saat tragedi Kanjuruhan.

Baca Juga:  S.B Kepala Kampong Penuntungan Sangat Ahli Blokir WhatsAAp

Reporter : Maryanto/hrg

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga
Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 22:26 WIB

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB