Personel Polres Purbalingga Amankan Kunjungan Kerja Menteri Ketenagakerjaan 

Senin, 3 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Jateng

Purbalingga – Puluhan personel Polres Purbalingga diterjunkan untuk mengamankan kunjungan kerja Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia Ida Fauziyah di Desa Bajong Kecamatan Bukateja, Senin (3/5/2021).

Kabagops Polres Purbalingga Kompol Pujiono mengatakan bahwa siang hari ini kita melaksanakan pengamanan kunjungan kerja Menteri Ketenagakerjaan yang mengunjungi Kelompok Wirausaha Sekar Langit di Desa Bajong Kecamatan Bukateja.

Baca Juga:  Wakapolda Aceh Ikuti Dialog Penguatan Internal Polri

“Pengamanan ini melibatkan 36 personel terdiri dari gabungan personel Polres Purbalingga dan Polsek Bukateja. Personel pengamanan ditempatkan di beberapa titik ruas jalan dan di lokasi kunjungan,” katanya.

Kabag Ops menjelaskan bahwa pengamanan dilaksanakan untuk memastikan agenda kunjungan menteri di Purbalingga berjalan tanpa ada kendala. Selain itu, penerapan protokol kesehatan di lokasi kegiatan mengingat saat ini masih dalam pandemi Covid-19.

Baca Juga:  Kanit Samapta Polsek Sintang Kota Laksanakan Patroli Dialogis Kepada Masyarakat dan Obyek Vital Di Siang Hari

“Dengan pengamanan yang sudah dilakukan kegiatan kunjungan Menteri Ketenagakerjaan bisa berjalan dengan aman dan lancar,” katanya.

Kunjungan Menteri Ketenagakerjaan di Purbalingga dalam rangka meninjau secara langsung produksi kain batik ecoprint yang dibuat oleh kelompok wirausaha Sekar Langit Desa Bajong. Kelompok tersebut mendapatkan bantuan langsung dari Kementerian Ketenagakerjaan untuk mengembangkan batik yang pewarnaan dan motifnya terbuat dari bahan daun-daunan.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Polsek Kota Baru Gelar Monitoring dan Imbauan Karhutla

(Humas Polres Purbalingga/Dharni, Detik Kasus – Melaporkan)

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru