Danpuslatpurmar 6 Antralina Hadiri PenutupanTMMD Ke 110 TA. 2021

Rabu, 31 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Sukabumi

Dispen Kormar (Sukabumi) –
Komandan Puslatpurmar 6 Antralina Mayor Marinir Hadi Wibowo, M.Tr.Opsla turut hadir dalam rangka penutupan TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa) Sukabumi, Rabu ( 31/03/2021 ).

Upacara penutupan TMMD ke – 110 TA 2021 di Desa Sundawenang, Kec. Parungkuda, Kab. Sukabumi secara resmi ditutup Danrem 061 (Suryakencana), Brigjen TNI Achmad Fauzi, S.I.P, M.M. sebagai Inspektur Upacara.

Baca Juga:  Silaturahmi 3 Pilar Sikapi Informasi Terupdate

Dalam sambutannya Danrem mengatakan, selama hampir satu bulan sejak TMMD ke-110 ini dibuka pada tanggal 3 Maret 2021 yang lalu para Prajurit TNI serta segenap komponen masyarakat, telah bekerja keras guna mencapai sasaran pembangunan fisik yaitu pembangunan Jembatan, Tanggul Penahan Tanah (TPT), Rutilahu dan Rumah 20 unit. Sedangkan pembangunan non fisik berupa penyuluhan Kesehatan, peternakan, keagamaan, pendidikan dan pertanian.

Baca Juga:  Seremonial Pelepasan Pamen Puslatpurmar 6 Antralina

Semua patut bersyukur seluruh program yang menjadi sasaran kegiatan TMMD Ke-110 Tahun 2021 telah dapat dirampungkan tepat waktu meskipun dikerjakan masih dalam suasana pademi Covid19.

Dalam kesempatan tersebut Danpuslatpurmar 6 Antralina menyampaikan, bahwa personel Puslatpurmar yang terlibat dalam TMMD sejumlah 10 Pers dibawah pimpinan Peltu Mar Dede Irman NRP. 76545.

Baca Juga:  Bendahara DPD Golkar Sukabumi Beri Ucapan Terima kasih Kepada TNI - Polri

“Kita yang terlibat memanglah tidak banyak tapi setidaknya bisa memberikan warna dalam kegiatan TMMD kali ini ” ujar Danpuslatpurmar 6 Antralina.

Kegiatan ini dihadiri oleh segenap Forkopimda Sukabumi serta jajaran TNI Polri.

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB