Menumbuhkan Sikap Gotong Royong di Masyarakat, Pemkab Peringati BBGRM ke XIV, Reporter Hernandi K S.Sos M.Si

Rabu, 27 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indonesia – Jawa Timur – Kabupaten Sampang, detikkasus.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sampang Madura Jawa Timur memperingati Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat ke XIV dan Hari Kesatuan Gerak PKK ke 14

Peringatan oleh Pemkab melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) di gelar rabu 27/9 di rumah Kepala Desa Ketapang Daya Kecamatan Ketapang Sampang

Baca Juga:  Kedekatan Dengan Masyarakat Untuk Menciptakan Kamtibmas

Hadir dan membuka acara Peringatan Bupati Sampang H Fadhilah Budiono serta Forkopimda, Pimpinan SKPD, Tokoh Masyarakat setempat maupun Kades di Kecamatan Ketapang

Dalam sambutannya Bupati Sampang H Fadhilah Budiono mengingatkan sikap Gotong Royong merupakan warisan Bangsa Indonesia yang perlu di lestarikan dan ditumbuh kembangkan
“Sikap Gotong Royong ini harus di wujudkan dalam kehidupan sehari hari,” ujar H Fadhilah Budiono

Baca Juga:  Stop Bullying di Sekolah, Kampanyekan Sekolah Ramah Anak

H Fadhilah Budiono berharap dengan Peringatan BBGRM ke XIV maupun Hari Kesatuan Gerak PKK ke 14 Jiwa ke Gotong Royongan di masyarakat tetap tertanam serta mendorong Kader PKK supaya dapat berperan maksimal di masyarakat

Baca Juga:  Bupati Bantaeng "NA" jadi pembicara pada Rakernas II BRI.

Pada peringatan tahun 2017 di Ketapang Daya itu selain menampilkan berbagai hiburan berupa kesenian tradisional saat pembukaan juga di gelar promo produk unggulan

Selain 14 Kecamatan bersama Tim Penggerak PKK Kecamatan yang ikut menggelar produk unggulan juga beberapa SKPD menampilkan hasil produk dari binaannya. (Her).

Berita Terkait

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar
Ada Apa, Dengan Pemerintahan Desa Tobat Biografi, Anggaran Dana Desa Tidak Di Pasang.
Minyak Goreng Subsidi Minyakita, Yang Di Bagikan Helmi Hasan Di Laporkan Ke KPK

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 11:51 WIB

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Rabu, 27 November 2024 - 11:47 WIB

Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara

Berita Terbaru