Komandan Kolatmar pimpin Upacara Ziarah Nasional di TMP Pasuruan

Jumat, 2 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Pasuruan

Dispen Kormar (Pasuruan) – Komandan Komando Latih Korps Marinir (Dankolatmar) Kolonel Marinir Suliono, S.E., memimpin jalannya Upacara Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Jl. Pahlawan, Pekuncen, Panggungrejo, Kota Pasuruan, Jum’at (02/10/2020).

Upacara Ziarah Nasional di TMP Pasuruan ini dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT TNI Ke 75 Tahun 2020, dan diikuti oleh segenap jajaran TNI AD, AL dan AU yang bermarkas di Pasuruan.

Baca Juga:  Antusiasme Warga Dusun Genengan - Puri Meriahkan Karnaval Kemerdekaan 2017 | Reporter Detikkasus : Djafar.

Adapun susunan pasukan upacara, sebagai berikut; 1 Satuan Setingkat Regu (SSR) dari Kodim 0819/Pasuruan, 1 SSR Yon Zipur 10/2 / Kostrad, 1 SSR Pusat Latihan Jabatan Khusus (Puslatjabsus) Kolatmar dan 1 SSR TNI AU Raci.

Rangkaian upacara di mulai dengan laporan komandan upacara kepada Inspektur Upacara dilanjutkan dengan penghormatan kepada arwah pahlawan dipimpin oleh komandan upacara. Peletakan karangan bunga oleh Inspektur Upacara dan penghormatan terakhir kepada arwah pahlawan.

Baca Juga:  Laksanakan Pengawasan Kanit Bintibmas Wastor Pam Jalur

Adapun tema yang diusung dalam HUT TNI ke 75 tahun 2020 ini adalah “Sinergi Untuk Negeri”.

Ziarah Nasional kali ini dilakukan secara sederhana, khidmat dan menerapakan Protokol Kesehatan dalam rangka memutus rantai penyebaran Covid-19.

Baca Juga:  Hut Bhayangkara Ke - 75 Puslatpurmar 3 Grati Beri Surprise Polsek Lekok

Turut hadir dalam acara tabur bunga peringati HUT TNI Ke75, Komandan Kolatmar Kolonel Marinir Suliono SE. Komandan Puslatjabsus Letkol Marinir Mario Steven M.Tr. Opsla., Dandim 0819 Pasuruan Letkol Arh Burhan Fajari Arfian S.Sos., Dan Yon Zipur 10 Kostrad Mayor CZI Dendi Rahmat Subekti S.Sos.

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB