Pelantikan Perangkat Desa Kepatihan

Selasa, 8 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Gresik

Bertempat dibalai desa Kepatihan, kecamatan Menganti telah dilaksanakan Pelantikan Perangkat Desa oleh Kepala Desa, yang dapat dijadikan tersendiri bagi perangkat yang dilantik. Senin, (07/09/2020)

Pelantikan dan pengambilan sumpah perangkat desa Kepatihan untuk mengisi tiga jabatan yang kosong di pemerintahan desa Kepatihan kecamatan Menganti kabupaten Gresik .

Perangkat desa adalah pelayan masyarakat agar dapat melayani dengan baik , perangkat desa harus bisa menyesuaikan diri sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya masing – masing .

Baca Juga:  Anggota Dewan Terpilih Dan Pengurus Partai Golkar, Rapat Kordinasi

Tiga jabatan yang kosong itu adalah kaur perencanaan sekarang diisi Syaiful Amri , kasi pemerintahan diisi Titik Wahyuni , kasi pelayanan diisi Erni Vika .

Sementara itu kepala desa Kepatihan H Dodik Suprayogi usai melantik dan mengambil sumpah dalam mengucapkan terima kasih kepada panitia P3D yang telah melaksanakan tugas dengan baik. Kepala desa juga mengucapkan selamat dan berharap agar yang dilantik dapat menjalankan tugas dengan penuh rasa tanggung jawab .

Baca Juga:  Letkol Kav Widodo: Jaga Hubungan Baik Antara Rakyat dan TNI

Camat Menganti, Sujarto dalam sambutannya mengatakan, para perangkat desa yang baru dilantik harus benar – benar dapat memperhatikan dan mengemban tanggung jawab sesuai tupoksinya.

Camat berharap “Sebagai perangkat harus dapat memberdayakan masyarakat serta dapat bersikap dan bertindak sebagai panutan termasuk didalamnya istri juga harus bisa membantu ibu kepala desa sebagai pelopor dalam menggerakkan setiap kegiatan PKK”. Harapnya.

Baca Juga:  5 Tersangka Terjaring Dalam Operasi Cipkon Polres Gresik

Camat Menganti Sujarto berpesan laksanakan tugas dengan baik diniati dengan ibadah, jangan sampai ada masyarakat yang mengeluh dengan pelayanan saudara .

Pelantikan ini dihadiri camat Menganti Sujarto , Kapolsek Menganti AKP Tatak Sutrisno , Danramil 0817/04 Menganti yang diwakili Batituud peltu Iwan jaya , Kepala desa Kepatihan H Dodik Suprayogi beserta TP PKK , perangkat desa , panitia P3D , ketua BPD beserta anggota, LPMD ,perwakilan takoh agama dan tokoh masyarakat. ( Maliq, Anangtugasi )

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru