TNI Posramil Gondang Bojonegoro Temukan Sumber Air Bersih

Rabu, 26 Agustus 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com l Bojonegoro –   Jajaran TNI Posramil 0813-19/Gondang, Bojonegoro, Jawa Timur, bersama kelompok masyarakat Banyu Urip Desa Gondang, telah menemukan sumber mata air bersih yang debitnya cukup besar. Penemuan titik sumber air bersih ini berkedalaman 3 meter, tepatnya berlokasi dilahan hibah persawahan milik Yatno Prayogo (42) warga Dusun Tikung, Desa Senganten, Kecamatan Gondang.

Baca Juga:  Amankan Warga Beraktifits Dipagi Hari, Polsek Seririt Kembali Turun Kejalan

Sebelumnya, Desa yang selalu terdampak kekeringan panjang ini mendapatkan karunia Tuhan dengan ditemukannya sumber mata air yang hanya berjarak sekitar 850 meter dari Markas Posramil setempat.

Danposramil 0813-19/Gondang Peltu Yitno Kuncoro, mengatakan bahwa pihaknya akan berkolaborasi dengan Pemkab Bojonegoro melalui Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Cipta Karya untuk pembangunan infrastruktur dan pengelolaan sumber air bersih tersebut. Direncanakan, selain untuk mengairi areal persawahan sumber mata air tersebut juga untuk kebutuhan warga 6 RT Di Dusun Tikung Desa Gondang.

Baca Juga:  Tahun 2019 Ada 168 Jabatan Kepala Desa Yang Lowong

“Semoga temuan sumber air bersih ini bisa bermanfaat dalam pemenuhan kebutuhan air warga binaan disekitar Desa Gondang,” ujarnya, Rabu (26/8/2020).

Baca Juga:  Bisnis Pulsa dan Aksesoris hp di Alex Cell

Ditambahkannya, bahwa sumber air ini juga sudah dibuatkan bak penampung dibelakang Kantor Posramil, untuk memudahkan dibagi ke rumah-rumah penduduk.

“Diharapkan masyarakat nantinya dapat menjaga dan memanfaatkan air bersih ini dengan sebaik-baiknya,” pungkas Peltu Yitno Kuncoro. (Her)

Berita Terkait

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 16:11 WIB

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB