Untuk menjaga Situasi Aman dan kondusif Polres Pringsewu Melaksanakan Patroli Siang Malam 

Minggu, 10 Mei 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Pringsewu – Lampung

Meningkatnya aksi kejahatan diwilayah Pringsewu dalam beberapa waktu belakangan ini khususnya pencurian mendapat reaksi tegas dari jajaran Kepolisian Resor (Polres) Pringsewu, Polisi kian gencar melaksanakan patroli baik siang maupun malam di pemukiman warga maupun di titik-titik yang dianggap rawan tindak kejahatan.

Wakapolres Pringsewu Kompol Misbahudin menyatakan bahwa dalam beberapa waktu belakangan ini tindak kejahatan diwilayah hukum Polres Pringsewu mengalami kenaikan khususnya kasus pencurian, baik curat, curas maupun curanmor. Sabtu (09/05/2020)

Baca Juga:  Puti Guntur dan Istri Gus Ipul Dielu-Elukan Ribuan Pekerja Pabrik

Maka untuk menhindari terulangnya kasus serupa Polres Pringsewu mengambil langkah-langkah antisipasi dan pencegahan dengan menggiatkan patroli siang dan malam baik dipemukiman maupun lokasi-lokasi lain yang kita anggap rawan terjadinya tindak kejahatan, jelas wakapolres pringsewu.

Polisi tidak akan segan-segan mengambil langkah tegas terhadap para pelaku kejahatan yang beraksi diwilayah hukum Polres Pringsewu, tentunya tindakan tegas tersebut terukur dan sesuai SOP, ini semua demi menjaga rasa aman bagi warga masyarakat ditengah wabah pandemi Covid-19 ini, ujar Kompol Misbahudin.

Baca Juga:  Polwan Polres Tanah Datar Mengajar Di SMAN 1 sungayang.

Pihaknya juga berharap partisipasi masyarakat untuk dapat melapor ke kepolisian jika menemukan adanya tindakan kejahatan, ataupun kerumunan di masa social distancing untuk mencegah Covid-19 ini. “Kita berharap informasi dari masyarakat, karena butuh kebersamaan untuk mengantisipasi pelaku kejahatan. Operasi yang kami lakukan situasional, sehari bisa berkali-kali dan berulang-ulang untuk menjaga kamtibmas di pringsewu ini,” tambah misbahudin.

Baca Juga:  Satgas TMMD 101 Kodim Jombang Menanam Pohon Trembesi Di Kanan Kiri Jalan

Pada kesempatan itu, dia juga mengingatkan masyarakat agar tetap meningkatkan kewaspadaan akan kasus pencurian yang mungkin masih terjadi, “salah satunya, dengan menggalakkan giat kemanan dilingkunganya masing-masing”. pungkasnya (bambang )

Berita Terkait

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024
KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat
“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia
Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:30 WIB

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024

Minggu, 17 November 2024 - 17:07 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 November 2024 - 11:57 WIB

“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia

Minggu, 17 November 2024 - 11:09 WIB

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB