Prajurit dan Jalasenastri Pasmar 2 Bagikan Sembako dan Masker

Rabu, 22 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Sidoarjo

Dispen Kormar (Sidoarjo). Ketua Korcab Pasmar 2 Gabungan Jalasenastri Korps Marinir Ny. Mira Ipung Purwadi, dengan didampingi oleh Aspers Danpasmar 2 Kolonel Marinir Rudi Sumantri, melaksanakan aksi peduli dengan membagikan sembako dan masker kepada masyarakat di Desa Keboansikep dan Keboananom, Gedangan, Sidoarjo. Rabu (22/04/2020).

Baca Juga:  Pelaku Judi Togel di Gelendeng Reskrim Polsek Singosari Malang.

Dalam kesempatan ini Ny. Mira Ipung Purwadi mengatakan bahwa bakti sosial dengan membagikan sembako dan masker untuk masyarakat, sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat sekitar dan dukungan atas pelaksanaan physical distancing oleh masyarakat selama ini.

Disamping itu, Ketua Korcab Pasmar 2 juga berpesan agar melaksanakan physical distancing dengan benar, yaitu dengan mengurangi aktivitas yang tak perlu di luar rumah, demi mencegah penyebaran virus corona (Covid-19), kalaupun harus keluar rumah agar menjaga jarak fisik, tidak berada di kerumunan atau tempat ramai dan selalu menggunakan masker sesuai anjuran pemerintah.

Baca Juga:  HUT ke 20 Pasmar 2 di Peringati Secara Sederhana

Pada pelaksanaannya, sembako dan masker diberikan langsung kepada masyarakat dengan mendatangi langsung ke rumah warga, untuk menghindari terjadinya kerumunan massa, dan turut serta dalam kegiatan tersebut, Wakil Ketua Korcab Pasmar 2 Ny. Herry Djuhaeri dan PJ Kepala Desa Keboansikep Bapak Arief.

Baca Juga:  Satreskrim Polresta Sidoarjo Ringkus Pelaku Curanmor

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru