Lestarikan Seni Hadroh, Korem 081/DSJ dan Jajarannya Latihan Bersam

Selasa, 11 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MADIUN I detikkasus.com – Anggota Korem 081/DSJ beserta jajarannya melaksanakan latihan hadroh, bertempat di Aula Jenderal Sudirman Makorem, Jl. Pahlawan No. 50 Kota Madiun, Selasa (11/2/2020).

Menurut Kabintalrem 081/DSJ Kapten Inf Parkuat, latihan hadroh yang dilakukan itu sebagai rutinitas di jajarannya.

Baca Juga:  Babinsa Bersama PPL Wonoasri Dampingi Pok Tani Bangun Tandon Air Irigasi

“Latihan ini rutin di jajaran kami yang bertujuan untuk memelihara kemampuan dalam bermain hadroh,” tuturnya.

Ia juga menjelaskan tujuan lain dalam melaksanakan latihan dan memelihara kemampuan bermain hadroh.

Baca Juga:  Mewakili Bapak Kapolres Buleleng, Kasat Sabhara Hadiri HUT Korpri

“Selain itu, dengan bermain hadroh, kami juga ingin melestarikan kearifan lokal dan seni budaya,” terangnya.

Parkuat mengungkapkan, jika seni hadroh itu telah membudaya pada masyarakat islam nusantara, jauh sebelum kemerdekaaan negeri ini.

Baca Juga:  Pasca Hujan Unit Lantas Turlalin Upaya Layani Masyarakat

Untuk itulah, ia menilai sangat penting untuk terus melestarikan seni hadroh sebagai salah satu kekayaan seni dan budaya Bangsa Indonesia.(Arw/Anang Sastro).

Berita Terkait

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB