Kades Wahyudi Dampingi Dokter Puskesmas Periksa Warganya Sakit.

Selasa, 24 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Bojonegoro – M. Wahyudi Kepala Desa Gajah Kecamatan Baureno Kabupaten Bojonegoro bersama Perangkat Desa, Perawat Puskesmas Pembantu (Pustu) serta Bidan Desa Gajah dampingi Dokter Puskesmas Gunungsari periksa 4 warganya yang sedang menderita sakit dirumahnya masing-masing, Selasa Pagi (24/12/2019).

Inilah bentuk kepedulian M. Wahyudi (Kades Gajah) terhadap warganya, dirinya berupaya memperjuangkan warganya yang sedang tergolek sakit di rumahnya, supaya mau untuk dirujuk dirawat di Rumah Sakit,

Baca Juga:  Pemkab Bojonegoro Buka Posko Pengaduan THR Bagi Pekerja

“Sehat itu penting, berharap warga saya yang sakit agar mau berobat dan dirawat di Rumah Sakit, apalagi jika sakitnya kronis,” ujarnya.

“Ada 4 warga saya yang sakit, dan kami mengupayakan untuk di rawat di rumah sakit dengan menggunakan BPJS/KIS, karena dari ketiga warga saya ini tergolong warga pra sejahtera,” tandas Kades Wahyudi.

Dijelaskan, bahwa pasien/4 warga Desa Gajah yang sakit ini sudah berkali-kali berobat, tapi sampai saat ini belum sembuh,

Baca Juga:  Pemusnahan Sabu-Sabu.

“Mungkin kurang sabar, karena penyakit yang diderita warga kami tergolong sulit dan butuh penanganan intensiv,” lanjut Kades.

Kades Wahyudi berharap pasien/warganya yang sakit semangat dan optimis untuk sembuh,

“Saya berharap warga yang sakit,semangat dan optimis untuk sembuh dan selalu bersabar berobat secara rutin,” harapnya.

Sementara dr. Luluk Kepala Puskesmas Gunungsari menjelaskan, pihaknya datang ke pasien guna pemeriksaan dan nantinya akan berkordinasi dengan RSUD Bojonegoro guna tindak lanjut,

Baca Juga:  Warga Antusias Hadiri Gemerlap Thamrin Bojonegoro, Lihat Barongsai Sambil Kulineran

“Kita lakukan pemeriksaan, setelah ini berkordinasi dengan pilah RSUD, untuk langkah selanjutnya,” kata dr. Luluk.

Diisinggung terkait penyakitnya, dr. Luluk belum bisa memastikan, “yang jelas adanya benjolan adalah tergolong tumor, namun jenis tumornya belum bisa dipastikan, perlu diagnosa setelah tes laboratorium,” pungkasnya.

(Imam)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru