Dua Partai Besar Bakal Berkoalisi Untuk TD 1 Dan TD 2 

Kamis, 14 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com  |  Sumatera Barat

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Golkar mendeklarasikan koalisinya untuk Pilkada 2020 mendatang. Dua partai tersebut memenuhi syarat sebagai partai pengusung pasangan calon yaitu sembilan kursi legislatif dari 35 total kursi yang ada.

“Kami PKS dan Golkar menggelar pertemuan ini untuk menyikapi pilkada, dari kondisi yang ada kami sama-sama sepakat bangun komunikasi politik, ingin ujudkan pilkada mendidik masyarakat, damai dan tidak sikut-menyikut,” kata Sekretaris DPD II Golkar Tanah Datar

Baca Juga:  Sapura Cyling "Sapu Bersih" gelar Juara TDS 2019 Etape 1

Anton Yondra.SE , Kamis (14/11) di hadapan para pengurus dua partai tersebut.

Disebutkan, pihaknya akan mengusung Ketua Golkar Tanah Datar H.Zuldafri Darma.SH berpasangan dengan kader PKS Sultani. “Dalam kesepakatan ini kami sepakat bangun komunikasi awal. Golkar mengapungkan Pak Zuldafri Darma dan PKS memunculkan Pak Sultani. Untuk posisi nanti, siapa yang calon bupati dan siapa wakilnya belum dibahas saat ini.

Baca Juga:  HUT MC Laren Famili Ke 2 Berlansung Sukses

Tanda-tandanya bisa dilihat saat ini, kami belum buka pendaftaran, tapi kami komunikasi politik. Bisa saja partai lain bergabung nanti ke koalisi ini,” kata Anton.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Panji Bertatap Muka Dalam Menggugah Partisipasi Masyarakat Terhadap Mamtibmas

Ia juga menyebutkan, pihaknya akan  meyakinkan dewan pimpinan pusat masing-masing dan baru menuju ke pendaftaran, katanya.

Saat itu hadir Ketua DPD PKS Saidani, Ketua DPD Golkar Zuldafri Dama serta pengurus harian kedua partai itu. (Yt)

Berita Terkait

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar
Ada Apa, Dengan Pemerintahan Desa Tobat Biografi, Anggaran Dana Desa Tidak Di Pasang.
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:51 WIB

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB