Kapolsek Panipahan Beri bantuan Kepada Puluhan Anak Yatim Dan juga Kepada Warga Yang Lanjut Usia

Selasa, 4 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Panipahan – Tebar berkah di Penghujung akhir Bulan Suci Ramadhan, Kapolsek Panipahan Iptu Zulmar SH dan jajarannya menggelar Sedekah Ramadhan dengan memberikan santunan kepada puluhan anak yatim dan lansia, Senin (03/6/2019) pukul 14:30 wib.

Adapun  Sedekah Ramadhan di tempatkan dikantor Kapolsek Panipahan, tepatnya di Jl. Purnama Kepenghuluan Panipahan Darat Kecamatan Pasir Limau Kapas Kabupaten Rokan Hilir Provinsi Riau.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Selalu Berikan Rasa Aman Pada Pelajar Yang Hendak Masuk Sekolah

Adapun bantuan yang di berikan kepada Warga Yang lanjut usia, berupa sembako, diantaranya, Satu karung beras berisi 10,KG dan di lengkapi dengan Minyak goreng, Gula Pasir, Sirup, Botol, Minuman, Indome, dan berbagai Roti.

Bantuan itu diserahkan untuk membantu sedikit beban bagi warga yang kurang mampu Menghadapi Lebaran yang hanya menghitung hari saja.

Baca Juga:  Puluhan Siswa - Siswi PalikaTahapan Seleksi PASKIBRA HUT RI KE-74

Kapolsek Panipahan Iptu Zulmar, SH Saat dikompermasi DK- menyampaikan, “Selain pemberian santunan, kegiatan bakti sosial itu adalah bentuk kepedulian kepolisian Resort polsek Panipahan kepada sesama,”Terangnya.

Lebih lanjut Kapolsek Panipahan, Iptu Zulmar SH menambahkan,” Hari ini kami menggelar bakti sosial atau sedekah Ramadahan di penghujung bulan yang penuh berkah ini dengan pemberian santunan kepada puluhan anak yatim dan juga kepada beberpa puluhan warga lanjut usia di Mapolsek Panipahan, “Imbuhnya.

Baca Juga:  Bintang Selatan Juara di Turnamen Futsal IPMP CUP III

Kapolsek  berharap, dengan kegiatan bhakti sosial hari ini, bisa sedikit mengurangi beban mereka dan bisa membantu merekatkan hubungan sosial masyarakat dengan Kepolisian,” tutur Polsek Panipahan.(0121 JPMM)

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB