Lakukan KDRT, Warga Desa Pasar Saoh Dipolisikan.

Senin, 25 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jejakkasus.info | Propinsi Bengkulu – Kabupaten Kaur – Jajaran Sat Reskrim Polres Kaur aman Warga Desa Pasar Sauoh Kecamatan Kaur Selatan minggu (24/03/19), diduga FZ(43) telah melakukan penganiayaan terhadap SI (36) warga Pahlawan Ratu.

Penangkapan FZ dilakukan oleh jajaran Reskrim Polres Kaur pada hari minggu dilokasi tempat hiburan pasar malam sekira pukul 21.15 wib.

Baca Juga:  Pemdes Desa Sungai Jernih Dan Masyarakat tetap Siaga Pencegahan Covid-19 Di Tahun 2021

Menurut Kapolres Kaur AKBP Arif Hidayat S,Ik melalui bagian humas menyampaikan bahwa penangkapan dilakukan sebagai tindak lanjut dari laporan SI (36) pada hari minggu sekira pukul 14.00 wib.

“Pada hari minggu (24/03/19) pukul 14.00 wib, korban SI mendatangi Polres Kaur guna melaporkan tindak kekerasan yang menimpa dirinya, dalam laporannya korban mengatakan bahwa pelaku telah melakukan tindak kekerasan fisik dengan cara mencekik leher korban, dengan tangan kananya seraya menarik tangan kanan korban, akibat kejadian tersebut SI mengalami sakit pada tangan kanan dan jari serta lebam di bagian leher,” dikutif kembali dari keterangan Humas Polres Kaur.

Baca Juga:  Obyek Vital PLTU Diadakan Patroli Oleh Unit Sabhara Polsek Celukanbawang Guna Antisipasi Kerawanan

Selang beberapa waktu stelah menerima laporan dari korban Satuan Reskrim langsung melakukan penangkapan terhadap FZ dilokasi tempat hiburan pasar malam Desa Kepala Pasar sekira pukul 21.15 wib. Saat ini pelaku sudah diamankan di Polres Kaur untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut. (Iwan)

Baca Juga:  Seputar Bengkulu | Diduga Faktor Asmara, Anak SMP Nekat Minum Cairan Berbahaya

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB