Patroli Dialogis Ajak Satpam Perhotelan Peduli Kamtibmas

Selasa, 5 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam menjaga situaai kamtibmas wilayahnya, Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng terus berupaya secara optimal dengan patroli dialogisnya. Dengan mengedepankan Unit Patroli secara door to door sambang kekawasan rawan gangguan kamtibmas.

“Kami terus aktif melakukan kunjungan, terutama kekawasan pemukiman guna titip pesan kamtibmas secara langsung pada warga maupun satpam pemukiman,” kata petugas patroli dipimpin Pawas Iptu Gusti Lanang Widiarta, SH, usai sambangi satpam Hotel Taman Selini Pemuteran, Senin (4/2/2019) malam.

Baca Juga:  H.AM. Jumai,SE.M.M Ketua FKSB Semarang Kecam Pembakaran Ponpes Muhammadiyah Di Laren Lamongan

Dalam kesempatan dialogisnya, Iptu Gusti Lanang Widiarta, SH, menyampaikan kepada satpam berkaitan keamanan wilayah dan mengimbau agar selalu meningkatkan kewaspadaan munculnya gangguan kamtibmas khususnya 3C bisa setiap saat bisa terjadi.

“Kami juga menghimbau kepada warga untuk memperhatikan keamanan, seperti pada kendaraan roda dua dengan memasang kunci rahasia, memasang gembok dan jika perlu memasang alarm demi keamanan kendaraannya,” tambahnya.

Baca Juga:  Sinergitas Tiga Pilar Polsek Jetis Diwujudkan Dengan Sholat Subuh Berjamaah Dilanjutkan Olah Raga Bersama

Disampaikannya pula, apabila ditemukan hal-hal yang mencurigakan atau terjadi tindak kejahatan agar segera menghubungi Polsek Tandes ataupun Bhabinkamtibmasnya.

“Kegiatan patroli secara rutin dilaksanakan baik siang maupun malam sebagai upaya pencegahan dan upaya mendekatkan diri dengan masyarakat,” pungkas Iptu Gusti Lanang Widiarta, SH

Baca Juga:  Wabup Jember Bersama Tim Mamin, Lakukan Sidak Di Roxy dan Lippo

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, SH, ketika dikonfirmasi bahwa “Patroli dialogis dan sambang warga  tersebut  di maksudkan sebagai upaya petugas Kepolisian Sektor Gerokgak untuk menjaga situasi dan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat khususnya di wilayah hukum Polsek Gerokgak Polres Buleleng, sehingga diharapkan wilayah Gerokgak ini tetap aman dan kondusif”, jelas Kapolsek.

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB