Personil Piket Polsek Seririt Lancarkan Kemacetan Akibat Pohon Tumbang

Minggu, 13 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – untuk mewujudkan ketertiban dan kelancaran Lalu lintas ,pada hari Sabtu tanggal 12 Januari 2019 pukul 15.30 wita personil piket Polsek seririt jajaran Polres dipimpin Pawas Ipda ketut Aryana lakukan giat melancarkan arus lalu lintas di desa Umaanyar akibat pohon tumbang.

Baca Juga:  Mengenang Tragedi Trisakti Terjadinya peristiwa penembakan, pada tanggal 12 Mei 1998.

Pada kesempatan tersebut personil melakukan sistem buka tutup sementara warga membantu memotong dan membersihkan potongan kayu yang menghalangi jalan sehingga mengakibatkan kemacetan, akibat pohon tumbang tidak ada korban jiwa maupun korban materi,,setelah beberapa saat akhirnya arus lalu lintas kembali normal.

Baca Juga:  Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat Anggota Polsek Kubutambahan Melaksanakan Turba Pagi Demi Terciptanya Situasi Kamtibmas yang Kondusif

Kapolsek Seririt KOMPOL I Wayan Suka, S.Sos, M.Si saat di komfirmasi mengatakan “, Kegiatan Pengaturan arus lalu lintas yang dilakukan Personil Polsek Seririt merupakan tugas tanggung jawabnya untuk memberikan kelancaran aktifitas Masyarakat, apalagi pada musim hujan ini sudah barang tentu akan banyak terjadi pohon tumbang yang bisa menggangu arus lalu lintas,” ucap Kapolsek

Baca Juga:  Terus Lakukan Pengecekan Polsek Singaraja Antisipasi Tahanan Kabur

Berita Terkait

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024
KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat
“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia
Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:30 WIB

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024

Minggu, 17 November 2024 - 17:07 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 November 2024 - 11:57 WIB

“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia

Minggu, 17 November 2024 - 11:09 WIB

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB