Bhabinkamtibmas Desa Sepang Kelod Sambangi Warga yang Putranya akan Mendaftar Menjadi Taruna Akpol

Rabu, 2 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bhabinkamtibmas Desa Sepang Kelod Polsek Busungbiu Polres Buleleng Aiptu Ketut Redana melaksanakan kegiatan sambang dds (door to door system) kerumah warga didesa binaannya, Rabu (2 /1/2019 )

Baca Juga:  Patroli Malam hari Cegah Terjadi Tindak Kejahatan

Bhabinkamtibmas mengujungi rumah warga desa binaannya di Banjar Dinas Asah Badung dan bertatap muka dengan bapak Putu Rangga sang pemilik rumah dan putranya yang bernama I Komang Adi Wijendra yang akanmendaftar menjadi taruna Akpol.

Baca Juga:  Curhat Warga ke Kapolri Setelah Divaksin, Kami Senang dan Atusias Setelah Menunggu Setahun

Pada kesempatan tersebut Aiptu Ketut Redana menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan menghimbau warga untuk selalu meningkatkan kewaspadaan dan ikut menjaga keamanan dan ketertiban dilingkungan tempat tinggalnya.
Dia juga menyampaikan pesan kepada Komang Adi, agar mempersiapkan diri sejak dini, baik kesiapan mental, pisik dan intelektual.

Baca Juga:  Kapolresta Cirebon Pimpin Patroli Sepeda Motor Sambang Kamtibmas Bersama Anggota DPR RI

“Jaga kesegatan dan perbanyak latihan maupun dan jaga sekalu kesehatan agar nanti tidak kelabakan saat mengikuti testing,” kata Bhabinkamtibmas Desa Sepang Kelod tersebut.

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru