Sebagai Wujud Bentuk Kepedulian Bhabinkamtibmas Pacung dan Babinsa Berikan Bantuan Sembako Kepada Keluarga Korban Batu Pilah

Rabu, 6 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bentuk Kepedulian kepada warganya, pada hari ini Rabu 6 September 2017. Pukul 12.30 Wita. Bhabinkamtibmas Desa Pacung Polsek Tejakula Polres Buleleng Aiptu Gede Mutisna bersama Babinsa memberikan bantuan berupa sembako kepada Keluarga korban yang meninggal dunia akibat tertimbun batu pilah Komang Supariasa, 40 th, Banjar Dinas alassari Desa Pacung.

Baca Juga:  Rombongan Wisata Grogol Petamburan Jakbar Kunjungi Tanah Datar.

Adapun maksud kegiatan tersebut sebagai bentuk kepedulian terhadap warga binaanya yang mengalami musibah dan Bhabinkamtibmas serta memberikan pesan Kamtibmas dan menyampaikan bela sungkawa serta turut berduka cita mudah mudahan keluarga yang ditinggalkan dapat tabah menghadapi cobaan ini.

Baca Juga:  Sambangi Warga Binaanya Yang Sedang Berkumpul, Bhabinkamtibmas Desa Kalisada Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kegiatan tersebut dapat berjalan dalam keadaan aman dan penuh kekeluargaan, berahir Pukul 13.00 Wita.

Dari pihak keluarga mengucapkan banyak terima kasih atas bantuan yang diberikan dan doanya mudah mudahan kegiatan ini terus ditingkat kan dan berulang lagi.

Baca Juga:  Kegiatan Pemeriksaan Kendaraan Bermotor Rutin Dilaksanakan Pada Malam Hari

Terpisah Kapolsek Tejakula saat dikonfirmasi mengatakan “Kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian Bhabinkamtibmas terhadap warga binaanya sehingga tercipta suasana yang harmonis dan kekeluargaan serta mempererat hubungan antara Bhabinkamtibmas dan masyarakat binaannya serta dalam menunjang pelaksanaan tugas kedepan”, ucap Kapolsek Tejakula AKP I Wayan Sartika, SH saat dikonfirmasi. (Priya).

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru