Datangi Tokoh Agama, Lakukan Sinergisitas Menjelang Pemilu 2019

Rabu, 7 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali , detikkasus.com – Komponen peserta pemilu 2019 salah satunya adalah Tokoh Agama yang juga ikut bertanggungjawab atas keamanan dan kenyamanan masyarakat sehingga membuat situasi keamanan Kondusif di wilayah Buleleng.

Kedatangan Waka Polres Buleleng Kompol Ronny Riantoko, S.IK., MM yang didampingi Kapolsek Kota Anak Agung Wiranata kesalah satu Tokoh Agama yang juga merupakan Tokoh Masyarakat Banyuning Ida Bawati Hermawan Tangkas hanya sebatas silaturahmi berkaitan dengan Penyelenggaraan Pemilu 2019 untuk bersama sama menjaga keamanan dan kenyamanan Masyarakat sekitarnya. ” Tokoh Agama adalah salah satu komponen peserta pemilu yang juga membuat rasa aman dan nyaman serta tentram kepada masyarakat dan bersinergisitas dengan komponen penyelenggara pemilu lainnya,Tandas Waka Polres Buleleng Ronny Riantoko S.I.K, MM.

Baca Juga:  Jelang Pileg dan Pilpres 2019 Bhabinkamtibmas Desa Bontihing Kunjingi Warga dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

Ida Bawati Hermawan Tangkas menyambut baik kedatangan Waka Polres Buleleng dan silaturahmi sudah sering dilakukan. Masalah keamanan bukan saja tanggung jawab pihak Kepolisian, komponen lain termasuk Tokoh Agama juga harus membuat Masyarakat aman dan nyaman apalagi menjelang pemilu 2019. Tokoh Agama juga harus dapat menangkal berita hoax dan ujaran kebencian serta menyampaikan kepada akar rumput dibawah demi keamanan Buleleng, tegas Ida Bawati Hermawan Tangkas.

Baca Juga:  Lakukan Pengamanan Kegiatan Maulid Nabi di Masjid Ainul Yaqin desa Sumberklampok

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB