Bhabinkamtibmas Desa Sepang Pantau Pembuatan Bak Penampungan Air Bersih untuk Warga Desa Binaan

Senin, 29 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka pengawasan penggunaan anggaran dana desa, Bhabinkamtibmas Desa Sepang Polsek Busungbiu Polres Buleleng Aiptu Putu Aryawan memantau proyek pembuatan Bak Penampungan air bersih untuk warga didesa binaanya, Senin (29/10/2018) siang.

Pembangunan Bak penampungan air bersih untuk warga Desa Seoang tersebut merupakan proyek padat karya yang dikerjakan oleh warga dengan system swakelola dengan pembiayaan menggunakan anggaran dana desa.

Baca Juga:  Kapolres Bangka Barat: Pemudik tak Perlu Pakai Perhiasan Mencolok, Hindari Kejahatan

“Pemnangunan Bak penampung air ini dikerjakan oleh warga dan dibiayai dengan memanfaatkan dana desa tahun 2018,” ungkapnya.

Baca Juga:  Hadir Dalam Paruman Bhabinkamtibmas Sampaikan Hal ini Kepada Warga

Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas Desa Busungbiu tersebut menghimbau warga yang tengah mengerjakan proyek tersebut agar selalu berhati-hati dan mengutamakan keselamatan dalam bekerja.

Dia juga mengingatkan warga agar dalam pengerjaan proyek disesuaikan dengan RAB dan Bestek yang sudah ditentukan sehingga kedepan tidak terjadi permasalahan yg berujung kepada perbuatan pidana.

Baca Juga:  Polres Singkawang bersama Bhayangkari Menggelar Baksos, Membagikan Ratusan Sembako dan Takjil 

Sementara saat ditemui ditempat terpisah Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H.mengatakan “Pengawasan terhadap pelaksanaan kegiatan pemanfaatan dana desa terus dilakukan oleh Bhabinkamtibmas untuk memastiksn semua kegiatan sudah berjalan sesuai dengan perencanaan dan anggarannya,” tandasnya.

Berita Terkait

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas
Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan
Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Rabu, 6 November 2024 - 20:18 WIB

Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba

Jumat, 1 November 2024 - 18:29 WIB

Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB