Dandim 0824 Jember Tutup Kejuaraan Sepak Bola Cendana Cup V Tahun 2018

Minggu, 21 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jember.            Bertempat dilapangan Desa Wonojati Kec Jenggawah Kab Jember pada Minggu 21/10/2018 Pukul 15.00 Wib dilaksanakaan Grand Final Pertandingan Sepak Bola Cendana Cup V Tahun 2018  dan penutupan Kejuaraan oleh Dandim 0824 Jember.

Hadir pada kesempatan tersebut diantaranya H Purnomosidi Anggota DPR RI,  Dandim 0824 Jember Letkol Inf Arif Munawar, Kabag Ops Polres Jember, Muspika Kecamatan Jenggawah dan Kepala Desa Wonojati sebagai Ketua Penyelenggara Kejuaraan Sepak Bola Cendana Cup V Tahun 2018.

Sebelum pertandingan dimulai dilakukan sambutan Dandim 0824 Jember Letkol Inf Arif Munawar yang pada intinya mengajak masyarakat untuk menikmati olah raga ini benar-benar sebagai hiburan, kemudian kepada wasit hendaknya mampu meimpin pertandingan ini dengan aturan sebagai masna mestinya sedangkan kepada pemain diharapkan bermain sebaik mungkin dan jaga  serta junjung tinggi sportifitas.

Baca Juga:  Opini Tentang Penghapusan Ujian Nasional (UN)

Kejuaraan Sepak Bola Cendana Cup merupakan  ajang kejuaraan sepak bola bagi pemain kelompok umur 16 tahun yang diikuti oleh Tim-tim tangguh dari kota-kota di Pulau Jawa, pada kejuaraan Cendana Cup V Tahun 2018 ini diikuti oleh 36 kesebelasan dan yang dari Kabupaten jember ada 9 Kesebelasan dan yang lainnya berasal dari kota-kota lain di Pulau jawa

Kejuaraan yang memakan waktu 25 hari tersebut dibuka oleh Kapolres Jember AKBP Kusworo Wibowo dan ditutup oleh Komandan Kodim 0824 Jember Letkol Inf Arif Munawar pada hari ini, dalam Grand Final saling berhadapan kesebelasan Pordes Kalisat Jember melawan Putra Pasopati Pasuruan dimenangkan oleh putra Pasopati dengan score 0-3.

Baca Juga:  Sambang Desa, Bhabinkamtibmas Desa Bongancina Sampaikan Pesan Kamtibmas

Gol dicetak oleh pemain Putra Pasopati Pasuruan atas nama Sabar pada menit ke 05 kemudian gol kedua dicetak oleh Sabar pada menit ke 37 dan gol ke 3 dicetak oleh sabar pada menit ke 56, pertandingan babak I dan babak II berjalan cukup keras hingga wasit mengeluarkan 2 kartu kuning untuk pemain Putra Pasopati Pasuruan dan 2 kartu kuning untuk pemain Pordes dan 1 kartu merah untuk pemain Pordes Kalisat.

Sehingga pemenang juara I adalah Putra Pasopati Pasuruan dn pemain terbaik berhasil diraih oleh M Nurgadi dari putra Pasopati Pasuruan, pada kesempatan tersebut juga di lakukan penyerahan hadian dan pengalungan medali bagi para juara.

Baca Juga:  Disiplinkan Prokes, Satgas Covid-19 Demak Terus Gelar Operasi Yustisi

Penyerahan Hadiah untuk  Pemain Terbaik dilakukan oleh Camat Jenggawah Jumari, Penyerahan Juara III oleh Danramil 0824/25 Jenggawah Kapten Inf Ismianto kepada Kesebelasan Bravo dari Surabaya, Penyerahan Juara II oleh Kapolsek Jenggawah AKP Udik Budiarso  kepada Kesebelasan Golden Boy Jember.

Juara I  Pengalungan Medali kepada Pemain Putra Pasopati Pasuruan oleh Dandim 0824 Letkol Inf Arif Munawar dan penyerahan hadiah uang pembinaan sebesar Rp. 35 Juta oleh H Purnomosidi dan penyerahan Piala Bergilir oleh Kepala Desa Wonojati didampingi Dandim 0824 dan H Purnomosidi . (sis24)

 

 

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Personil TNI 0419 Tanjab Barat siap Mengamankan Pilkada 2024
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Senin, 25 November 2024 - 11:30 WIB

Personil TNI 0419 Tanjab Barat siap Mengamankan Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Berita Terbaru