POLRESTA SIDOARJO GELAR KASUS NARKOBA

Selasa, 16 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

JATIM | detikkasus.com -, Jajaran Satreskoba Polresta Sidoarjo gelar pers release kasus tangkapan narkoba, Senin (15/10) pukul 08.30 Wib di halaman Mapolresta Sidoarjo.

Dalam pers release itu terungkap, begitu cukup banyak pelaku penyalahgunaan narkoba dan barang bukti yang berhasil diamankan mulai tanggal 1 Oktober 2018 sampai dengan tanggal 14 Oktober 2018.

Para Tersangka yang di amankan di Polresta Sidoarjo dalam kasus ini sejumlah 29 orang terdiri dari laki – laki dan perempuan.

Baca Juga:  Demi Suksesnya Vaksinasi di Treanggalek, DPRD Siap Suport Anggaran

Sedangkan barang bukti yang di berhasil di amankan jenis sabu-sabu 27,34 gram, Pil LL 28,15 butir, pil tryhexpendil 660 butir, Hp 23 unit, uang Rp 350 ribu.

Dari 29 tersangka tersebut merupakan tergolong pengedar. Para tersangka di pajang di halaman Mapolresta Sidoarjo dengan tangan di borgol, untuk di liput beberapa media masa yang ada di Kabupaten Sidoarjo.

Baca Juga:  Jaga Situasi Desa Tetap Aman, Bhabinkamtibmas Terus Berikan Himbauan Kamtibmas

Mudah – mudahan saja dengan  adanya pers release tangkapan narkoba, masyarakat bisa mengetahui dengan membaca di media masa, bisa menjadi sadar dengan bahaya narkoba dan bisa meminimalisir peredaran narkoba di wilayah Sidoarjo.

Acara gelar tangkapan narkoba ini dipimpin langsung oleh Kapolresta Sidoarjo Kombespol Himawan Bayu aji di dampingi oleh Kasat Reskoba Kompol Sugeng Hariyanto dan beberapa staf pejabat Polres Sidoarjo.

Baca Juga:  Bangun Hubungan yang Harmonis, Bhabinkamtibmas Desa Busungbiu Sambangi Warga.

Kapolres Sidoarjo Kombespol Himawan Bayu Aji mengatakan barang haram tersebut diedarkan dengan modus barang di taruh di salah satu tempat, terus tersangka  mengambilnya.

“Yang mensuplay barang ke para tersangka tersebut masih dalam pengejaran polisi,” katanya

Kata Himawan Bayu Aji, para tersangka ini merupakan jaringan di wilayah Sukodono, Taman dan Sidoarjo,Merupakan tempat transit peredarannya dan juga bisa ke luar kota,paparnya.sulton

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru