Gebyar Merah Putih, Gabungan Lsm se-Ponorogo Meriyahkan HUT RI ke-72

Minggu, 27 Agustus 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jawa Timur, Kabupaten Ponorogo, detikkasus.com. Guna untuk memeriahkan dan memperingkati Haru Ulang Tahun (HUT) RI ke-72 tahun 2017, Gabunga Lsm se- Ponorogo menggelar pentas music Djadoel dan temu kangen di Lumbung Djawa tepatnya di jln. Pramuka, Sabtu (26/08).
Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) se-Ponorogo ini selain memeriahkan HUT RI yang ke-72, Gabungan Lsm se-Ponorogo bertujuan untuk mempererat talisilaturahmi antara Lsm, Dinas terkait, Polri dan Masyarakat Ponorogo. Selain itu dalam momentum menyambut HUT RI yang ke-72, acara ini supaya bisa untuk ajang bergayung bareng dalam merumuskan kebersamaan dan kemajuan kabupaten ponorogo kedepan.
Kegiatan yang di pimpin langsung oleh Ketua Gabungan Lsm se-Ponorogo dari Lsm Warung Konsultasi Rakyat (WKR) Agung Budi Prayetno itu mengusung tema”Gebyar Merah Putih” yang di dampingi oleh para Ketua dan Anggota Gabungan Lsm se-Ponorogo.
Hadir dalam acara tersebut, Kapolres Ponorogo, AKBP. Suryo Sudarmaji, SIK ,MH, para sesepuh Ponorogo, Dinas terkait, Masyarakat, Para Ketua Lsm dan Anggota Gabungan Lsm se-Ponorogo.
Ketua Gabungan Lsm se-Ponorogo, Agung Budi Prayetno dalam sambutanya mengatakan,”Selain memeriahkan HUT RI yang ke-72, Gabungan Lsm se-Ponorogo menggelar kegiatan ini bertujuan untuk mempererat talisilaturahmi antara Lsm, Dinas, Masyarakat dan Polri di Kabupaten Ponorogo,”Tutur Budi Cepror panggilan akrabnya.
Lebih lanjut Budi menambahkan,”Selain itu dalam momentum menyambut HUT RI yang ke-72, acara ini supaya bisa untuk ajang bergayung bareng dalam merumuskan kebersamaan dan mendukung visi-misi pemerintah daerah Ponorogo yang Lebih Maju, Berbudaya dan Religius,”Imbuhnya.
Sementara itu Kapolres Ponorogo, AKBP. Suryo Sudarmaji mengatakan dalam sambutanya, rasa terima kasih yang tak terhingga kepada seluruh panitia kegiatan HUT RI ke-72 yaitu Gabungan Lsm se-Ponorogo serta anggota dalam rangka giat Gebyar Merah Putih.”Dengan adanya giat Gebyar Merah Putih dalam rangka menyambut HUT RI yang ke-72 Lsm se-Ponorogo di harapkan mampu menjalin silaturahmi yang baik dengan Dinas, Polri dan Masyarakat Ponorogo, selain itu dengan adanya giat ini supaya bisa menjadi ajang silaturahmi dan menjaga kebersamaan juga kegiatan ini bisa untuk menjadi refresing bersama,”ungkap Kapolres Ponorogo. (Ang).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Bontihing bersama Pecalang Melaksanakan Pengamanan Upacara Pecaruan di Pura Desa Bontihing

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB