Mempersempit Ruang Gerak Pelaku Kejahatan, Polsek Sawan Tingkatkan Patroli Dialogis di Malam Hari

Sabtu, 26 Agustus 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Jumat tanggal 25 Agustus 2017 pukul 23.00 wita, 3 ( tiga ) Personil Polsek Sawan Jajaran dari Polres Buleleng dipimpin Pawas Aiptu Made Suarna, kembali melaksanakan Patroli Dialogis sasaran seperti tempat tempat keramaian Obyek Vital, Bank BPD Bali, Pertokoan, Kantor POS. Keloncing, PPI Sangsit, serta obyek vital dan tempat keramaian lainnya, yang merupakan tempat rawan dan berpeluang terjadi tindak kriminalitas dan gangguan kamtibmas lainnya.

Baca Juga:  Jaga Stabilitas Keamanan, Bbabin Ds Munduk Bestala Gandeng Perbekel dan Kelian Dinas Banjar Adat

Patroli ini di laksanakan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat, serta mempersempit ruang gerak dari pada pelaku kejahatan sehingga bisa menekan tindak kriminalitas situasi aman.

Baca Juga:  Toko dipasar merkawang, tambakboyo Tuban ludes dilalap sijago merah.

Kapolsek Sawan AKP I Made Derawi, S.H. saat dimintai konfirmasi menjelaskan bahwa “Patroli yang anggota kami laksanakan secara berkesinambungan ini untuk mempersempit ruang gerak para pelaku kejahatan, dengan keberadaan anggota Polri, serta warga masyarakat merasa terlayani dan terayomi, sehingga dapat mewujudkan situasi kamtibmas tetap dalam keadaan kondusif”, ucap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Karena Melawan, Jambret asal Desa Batuan, Terpaksa Dilumpuhkan Polisi Resmob Polres Sumenep dengan timah panas.

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB